Dorong Keberlanjutan Inovasi, NCSR Gelar Laporan ASRRAT 2020

Kamis, 17 Desember 2020 - 06:25 WIB
loading...
A A A
Tahun ini, proses penilaian laporan dilakukan oleh 21 assessor, yang merupakan dosen dari berbagai perguruan tinggi di Indonesia. Mereka semuanya memiliki kompetensi sebagai assessor karena telah memiliki sertifikat spesialis laporan keberlanjutan yang dikeluarkan oleh NCSR dan disebut Certified Sustainability Reporting Specialist (CSRS).

Laporan keberlanjutan rating Platinum tahun ini diraih oleh 5 perusahaan yakni PT Austindo Nusantara Jaya Tbk, PT Indonesia Power, PT Perusahaan Gas Negara Tbk, PT Pupuk Indonesia (Persero) dan PT Pupuk Kalimantan Timur.

Kriteria tambahan rating platinum dibanding rating Gold menurut Eko antara lain laporannya dibuat secara lengkap sesuai standar GRI dan telah dilakukan assurance/audit oleh pihak Kantor Jasa Assurance di samping memperoleh nilai 93 dari 100.

Pagelaran di tengah pandemi Talkshow secara online bertajuk “Covid-19 and The Road to Sustainable Business”. Para panelis dalam talkshow ini berasal dari Indonesia, Malaysia, Singapura dan Filipina.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
Ingin Solusi Inovatif...
Ingin Solusi Inovatif untuk Hidup Sehat dan Nyaman di Rumah, Ini Jawabannya
Inovasi Canggih Kabel...
Inovasi Canggih Kabel yang Diikat pada Atlet Anggar Olimpiade Paris 2024
Canggih, Ilmuwan Kembangkan...
Canggih, Ilmuwan Kembangkan Lensa Penglihatan Malam Mirip Kacamata Biasa
Simulator DCS, Teknologi...
Simulator DCS, Teknologi Canggih Milik TNI AL untuk Atasi Kebocoran Kapal
Berfitur Digital Kesehatan,...
Berfitur Digital Kesehatan, Smartwatch Beraksesoris Smart Jewelry Diperkenalkan
IQOS dan Seletti Kolaborasi...
IQOS dan Seletti Kolaborasi Ubah Wajah Masa Depan Industri Tembakau
Pertamina EP Perkenalkan...
Pertamina EP Perkenalkan Inovasi Migas Berkelanjutan ke Unhan
ProSTEM Tunjukkan Komitmen...
ProSTEM Tunjukkan Komitmen dalam Inovasi Pengembangan Terapi Sel
Rekomendasi
AS Bikin Sistem Rudal...
AS Bikin Sistem Rudal Golden Dome, China Cemas, Rusia Santai
Emas Antam Kian Mahal...
Emas Antam Kian Mahal Tembus Rp1,92 Juta per Gram, Ini Rincian Harga Terbaru
Israel Tembaki Para...
Israel Tembaki Para Diplomat Asing yang Kunjungi Tepi Barat, Dunia Marah
Berita Terkini
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Kamis 22 Mei 2025, Klaim Sekarang!
Mengapa Video dan Situs...
Mengapa Video dan Situs Dewasa Tak Bisa Diputar di Indonesia?
Nvidia: AS Gagal Total...
Nvidia: AS Gagal Total Bikin China Sengsara, Justru Perusahaan Kami yang Merana!
Cek Cara Mendapatkan...
Cek Cara Mendapatkan Potongan Rp7.000 untuk Bayar Listrik dan Paket Data di Aplikasi Moxa
Spesifikasi dan Fitur...
Spesifikasi dan Fitur Redmi A5, HP Sejutaan Paling Layak Beli di 2025?
Melawan Hipnotis Algoritma,...
Melawan Hipnotis Algoritma, Gen Z Lebih Suka dengan Teknologi Klasik
Infografis
Driver Online Gelar...
Driver Online Gelar Aksi Mogok Massal se-Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved