1,1 Juta Data Pengguna Supermarket Daring Milik Lazada Diretas

Minggu, 01 November 2020 - 19:29 WIB
loading...
1,1 Juta Data Pengguna...
Ilustrasi Hacker. FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - Peretasan menjadi masalah keamanan yang harus dihadapi oleh industri digital seperti e-commerce. Baru-baru ini, sebanyak 1,1 juta pengguna supermarket daring, RedMart, dilaporkan telah diretas pada 29 Oktober lalu. BACA JUGA - Serangan Santet Besar-Besaran ke Donald Trump Kacaukan Big Data AS

RedMart merupakan layanan daring milik Lazada, e-commerce yang asal Singapura yang juga berkecimpung di Indonesia. Di dalamnya dijual berbagai bahan pokok makanan dan kebutuhan rumah tangga lainnya. BACA JUGA - Serangan Santet Besar-Besaran ke Donald Trump Kacaukan Big Data AS

Melansir dari Reuters, Minggu (1/11/2020), akibat peretasan tersebut, sejumlah informasi pribadi seperti nama, nomor telepon, email, alamat, password, dan nomor kartu kredit dari pemgguna RedMart dijual secara ilegal di internet.

Lazada pun mengonfirmasi adanya upaya peretasan tersebut. Melalui keterangan tertulis, Lazada mengatakan bahwa data-data yang dicuri dari database RedMart di-hosting oleh penyedia layanan pihak ketiga.

Meski begitu, Lazada klaim bahwa data yang berhasil dicuri oleh peretas merupakan data lama yang tak lagi digunakan selama 18 bulan atau sejak Maret 2019.

Selain itu, data pengguna Lazada di Asia Tenggara juga dipastikan aman. "Data yang diretas tidak lagi digunakan. Alhasil data pelanggan Lazada di Asia Tenggara tidak terpengaruh atas kejadian ini," klaim Lazada dalam keterangan tertulisnya.

Lazada pun mengaku telah mengirimkan pesan ke pelanggannya, menjelaskan bahwa akun dan password pengguna Lazada yang aktif saat ini, sudah dilindungi dengan enkripsi.

Lazada juga berkomitmen meningkatkan keamanannya. Saat ini Lazada mengaku tengah melakukan langkah pengamanan sistem dengan memblokir akses ke database.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Cloudflare Kenalkan...
Cloudflare Kenalkan AI untuk Mencegah Pencurian Data
Rusia Siapkan Platform...
Rusia Siapkan Platform Khusus untuk Blokir Nomor Telepon dan Website Berbahaya
Cloudflare Kenalkan...
Cloudflare Kenalkan AI Labyrinth untuk Cegah Pencurian Data
Elon Musk Umumkan X...
Elon Musk Umumkan X Diserang Besar-besaran
Bank di Arab Saudi Dilarang...
Bank di Arab Saudi Dilarang Gunakan WhatsApp
Hacker China dan Iran...
Hacker China dan Iran Manfaatkan Chatbot AI Google Gemini untuk Serangan Siber
Pengguna Android Makin...
Pengguna Android Makin Aman, Google Play Protect Langsung Sikat Aplikasi Berbahaya
Heboh, Hacker China...
Heboh, Hacker China Berhasil Curi Data dan Sadap Jutaan Warga Amerika!
Hacker Jahil Berulah,...
Hacker Jahil Berulah, Maskapai Japan Airlines Jadi Korban: Sistem Lumpuh, Penerbangan Ditunda
Rekomendasi
Intelijen Amerika: Serangan...
Intelijen Amerika: Serangan Militer AS Sudah Tewaskan 500 Milisi Houthi
Pecah Rekor Termahal,...
Pecah Rekor Termahal, Harga Emas Antam Tembus di Atas Rp2 Juta per Gram
Inilah 266 Paus dari...
Inilah 266 Paus dari Masa ke Masa, dari Pertama hingga Paus Fransiskus
Berita Terkini
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
5 jam yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
12 jam yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
1 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
1 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
1 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
1 hari yang lalu
Infografis
Harga Emas Diramal akan...
Harga Emas Diramal akan Tembus Rp2,1 Juta per Gram
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved