Formula Akrilat Poliuretan Zat yang Mampu Melindungi Beton

Kamis, 15 Agustus 2024 - 15:12 WIB
loading...
Formula Akrilat Poliuretan...
Formula Akrilat Poliuretan. FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - Akrilat poliuretan adalah bahan cat yang sering digunakan dalam industri bangunan dan otomotif karena ketahanan dan kinerjanya yang sangat baik. Formula dasar dari akrilat poliuretan biasanya melibatkan reaksi antara dua komponen utama: poliol (komponen akrilat) dan isosianat (komponen poliuretan).



Indonesia memiliki iklim tropis dengan kelembapan tinggi dan curah hujan yang signifikan, sehingga cat pelapis dengan formula akrilat poliuretan bangunan harus dirancang untuk menangani kondisi ini secara efektif.

Menuju usia 40 tahun untuk Indonesia, Aquaproof memperkenalkan cat pelapis anti bocor yang dirancang dengan formula akrilat poliuretan performa tinggi, mampu memberikan perlindungan maksimal untuk bagian yang rawan tergenang air seperti atap dak beton dan talang air beton.

Tak hanya itu, Aquaproof Pro juga dapat bekerja sebagai waterproofing interior, mengatasi atau mencegah rembesan dari sisi negatif (sisi yang tidak bersentuhan langsung dengan air) seperti dinding dalam, dinding yang berbatasan langsung dengan tetangga atau yang berbatasan dengan kamar mandi.

Kini pemilihan warna dalam penggunaan Aquaproof Pro sebagai waterproofing exterior maupun waterproofing interior semakin bebas diekspresikan dengan hadirnya pilihan 3 warna baru yang telah dilkeluarkan dari Aquaproof Pro sejak awal
Agustus 2024 lalu, yaitu warna Hijau Emerald 095, Biru Benhur 033, dan Merah Bata 047.

“Formula optimal akrilat poliuretan performa tinggi yang sudah dibuktikan di berbagai bangunan termasuk proyek berskala besar menjadikan Aquaproof Pro solusi atap dak beton yang mumpuni.” ungkap Chandra Kurniawan, Marketing Manager PT Adhi Cakra Utama Mulia.

Pembuatan akrilat poliuretan melibatkan reaksi antara poliol dan isosianat. Proses ini biasanya dilakukan dalam beberapa tahap:

Akrilat poliuretan menawarkan ketahanan yang baik terhadap sinar UV, kelembapan, dan cuaca ekstrem. Menyediakan kombinasi kekuatan mekanis dan fleksibilitas, cocok untuk aplikasi pada berbagai permukaan.

Tahan terhadap berbagai bahan kimia, termasuk pelarut dan asam.Memberikan hasil akhir yang halus dan berkualitas tinggi dengan berbagai pilihan warna dan tekstur.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Australia Peringatkan...
Australia Peringatkan Penduduknya Bersiap Hadapi Panas Ekstrem
Tidak Asal Comot, Ini...
Tidak Asal Comot, Ini Bahan-bahan yang Bikin Bangunan Romawi Kuat
Panas Ekstrem Terus...
Panas Ekstrem Terus Berlanjut, Krisis Air Mengancam Separuh Hasil Pertanian di Dunia
Google Maps Tangkap...
Google Maps Tangkap Struktur Bulat yang Tidak Biasa, Ini Detailnya
Bangunan Monumental...
Bangunan Monumental Kuno Ditemukan di Arab Saudi, Ilmuwan Ungkap Hal Ini
Patung Lilin Abraham...
Patung Lilin Abraham Lincoln Meleleh Akibat Suhu Panas Ekstrem
Runtuhnya Pulau Paskah,...
Runtuhnya Pulau Paskah, Ilmuan Pastikan Mitos Ecocide Terbantahkan
Ilmuwan Yakin Iklim...
Ilmuwan Yakin Iklim di Bumi Berubah Akibat Anomali Antarbintang
Venezuela Kehilangan...
Venezuela Kehilangan Semua Gletsernya, Pertanda Krisis Iklim Global Semakin Nyata
Rekomendasi
Siang Ini Cahaya Hati...
Siang Ini Cahaya Hati Indonesia Spesial Ramadan Bukber Semangat tapi Maghrib Kok Lewat, Pukul 12.30 WIB di iNews
Tembus Final All England...
Tembus Final All England 2025, Bagas Penuhi Janji ke Leo Rolly Carnando
Toyota Siapkan Penantang...
Toyota Siapkan Penantang Wuling Air ev, Pas Buat Antar Anak Sekolah dan Pasar
Berita Terkini
Anker Luncurkan Soundcore...
Anker Luncurkan Soundcore AeroFit 2 dan V20i: Nyaman dan Mampu Menerjemahkan 100 Bahasa
2 jam yang lalu
Perbandingan Kandungan...
Perbandingan Kandungan Gizi Susu Kecoa dengan Ikan, Mana Lebih Baik?
2 jam yang lalu
Rekomendasi Aplikasi...
Rekomendasi Aplikasi Lari dan Jogging untuk Android
4 jam yang lalu
NASA Sebut Permukaan...
NASA Sebut Permukaan Air Laut Global Meningkat Lebih Tinggi dari Perkiraan
5 jam yang lalu
Kisah Alwikobra, Legenda...
Kisah Alwikobra, Legenda Free Fire dari Pesantren Gapai Prestasi Global
8 jam yang lalu
Setiap Dinosaurus Memiliki...
Setiap Dinosaurus Memiliki Warna Bulu yang Berbeda-beda, Ini Buktinya
11 jam yang lalu
Infografis
Panda Raksasa Hewan...
Panda Raksasa Hewan Endemik China yang Mengejutkan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved