Waduh! Karyawan Samsung Bocorkan Rahasia Perusahaan saat ChatGPT

Rabu, 05 April 2023 - 21:20 WIB
loading...
A A A
Samsung saat ini telah mengirimkan peringatan kepada karyawannya tentang potensi bahaya membocorkan informasi rahasia setelah insiden tersebut. Mereka juga mengatakan, data tersebut tersimpan di server OpenAI.

Dalam industri semikonduktor, di mana persaingan sangat ketat, kebocoran data apa pun dapat menyebabkan bencana bagi perusahaan. Tampaknya Samsung berupaya meminta OpenAI mrnghapus data sensitif itu.

Beberapa orang berpendapat, bahwa fakta ini membuat ChatGPT tidak mematuhi GDPR UE, karena ini adalah salah satu penyewa inti dari undang-undang yang mengatur cara perusahaan mengumpulkan dan menggunakan data.

Itu juga salah satu alasan mengapa Italia kini melarang penggunaan ChatGPT secara nasional.
(san)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1678 seconds (0.1#10.140)