Apa Itu Istilah iCloud pada iPhone? Simak Penjelasannya!

Sabtu, 05 November 2022 - 21:00 WIB
Sekadar informasi, iCloud+ ini merupakan layanan cloud premium Apple yang menghadirkan penyimpanan lebih besar, serta fitur tambahan seperti Relai Pribadi, Sembunyikan Email Saya, hingga dukungan video HomeKit.

Melihat keberadaannya, iCloud ini telah tersedia di setiap perangkat besutan Apple. Untuk mengaturnya, Anda hanya perlu login di perangkat dengan menggunakan ID Apple. Setelahnya, tinggal pilih jenis aplikasi yang ingin dihubungkan dengan iCloud.



Nantinya, pengguna juga bisa mengakses informasi yang tersimpan di iCloud melalui komputer Windows menggunakan iCloud for Windows ataupun peramban web di lamaniCloud.com.
(dan)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More