MBanking Masih Error, Warga Twitter Langsung Teror Akun Resmi Halo BCA
Senin, 01 Agustus 2022 - 21:19 WIB
"Mbanking BCA" error pas gajian itu slebeeew banget," tulis pemilik akun Twitter OrdineryMan01.
Meski mengalami gangguan di aplikasi BCA Mobile, aktivitas transaksi melalui Internet Banking BCA yakni KlikBCA masih bisa dilakukan. BCA melalui akun Twitter @HaloBCA meminta maaf atas kondisi tersebut.
"Mohon maaf atas ketidaknyamanannya Bapak/Ibu Pelanggan, sehubungan dengan adanya kendala pada BCA mobile pada 1 Agustus 2022, kami memohon maaf atas ketidaknyamanannya. BCA berupaya semaksimal dan secepat mungkin melakukan proses pemulihan dan perbaikan," tulis akun @HaloBCA.
(wsb)
Lihat Juga :
tulis komentar anda