Perbedaan realme GT Neo 3 150W, GT Neo 3 80W, dan realme GT Neo 3T

Selasa, 07 Juni 2022 - 17:00 WIB


realme GT neo 3T dengan warna Dash Yellow. Foto: dok realme Indonesia



Khusus realme GT Neo 3 dan realme GT Neo 3T, bedanya cukup banyak. GT Neo 3T (8GB+128GB) paling terjangkau dengan banderol Rp5.299.000 (flash sale) dan Rp5.499.000 (ritel), juga pilihan warna yang juga berbeda. Yakni Dash Yellow dan Shade Black.

Nah, berikut perbedaan realme GT Neo 3 dan realme GT Neo 3T:

Layar

realme GT Neo 3 memakai layar FHD+ (1080 x 2412) AMOLED Ultra Smooth Display 6,7 inci, refresh rate 120 Hz, HDR10+, dan Gorilla Glass 5.

Sementara realme GT Neo 3T memakai layar lebih kecil, 6.62 inci FHD+ (1.080 x 2.400) AMOLED E4, HDR10+, serta refresh rate 120 Hz.

Chipset

realme GT Neo 3 dibekali chipset MediaTek Dimensity 8100 5G terbaru dengan fabrikasi 5 Nm serta GPU Mali-G610 MC6. RAMnya LPDDR5 12 GB/8GB dengan kapasitas simpan UFS3.1 sebesar 256 GB.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More