XL Axiata Catat Pendapatan Rp26,8 Triliun di 2021, Fokus di Kualitas Layanan Bukan Adu Tarif

Senin, 21 Februari 2022 - 11:09 WIB
• Total BTS 162 ribu, BTS 4G di atas 77 ribu

Fokus di Layanan, Bukan Tarif



Presiden Direktur & CEO XL Axiata Dian Siswarini. Foto: dok XL Axiata



Selama 2021, XL Axiata fokus untuk meningkatkan kekuatan jaringan. Sehingga customer experience dan digitalisasi ikut naik, bisnis lebih efisien, dan penjualan meningkat.

”Belanja capex kami sangat besar di 2021,” ujar Presiden Direktur & CEO XL Axiata Dian Siswarini. Fokus kami bukan untuk merespon persaingan tarif layanan. Tapi, lebih kepada memberi customer experience terbaik dan menciptakan nilai bagi pelanggan,” ia menambahkan.

Menurut Dian, fokus para pelaku pasar mustinya lebih tertuju pada customer experience daripada memainkan tarif.

Hingga akhir 2021, total jumlah BTS XL Axiata mencapai lebih dari 162.282 unit, dengan BTS 4G meningkat menjadi 77.204.

Sementara itu, fiberisasi telah mencakup lebih dari 50% site. Area yang terlayani jaringan 4G juga bertambah menjadi sebanyak 458 kota/kabupaten.
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More