Kemenristek Buka Peluang bagi Peneliti Indonesia Lahirkan Alat Screening Covid-19
Jum'at, 15 Januari 2021 - 22:05 WIB
Alat ini diklaim memiliki sensitifitas 85-92%, sedangkan spesifisitasnya mencapai 95-96%.
Saat ini, GeNose telah mengantongi izin edar dan siap untuk dipasarkan. Izin edar GeNose dikeluarkan oleh Kementerian Kesehatan AKD 20401022883,
Satu unit alat ini dijual seharga Rp62 juta. Sementara satu plastik khususnya dijual Rp6.500.
(dan)
Lihat Juga :
tulis komentar anda