Kemenkominfo Sebut Fiberisasi Syarat Penting Implementasi 5G

Jum'at, 30 Oktober 2020 - 10:11 WIB
Di sisi lain, Plt Direktur Standardisasi Direktorat SDPPI Kominfo Indra Utama menegaskan bahwa edukasi terhadap masyarakat terkait implementasi digitalisasi di seluruh Indonesia cukup penting. Ke depan masyarakat akan sangat tergantung dengan internet dalam kehidupan sehari-hari.

“Untuk itu, kita terus mendorong sosialisasi digital kepada masyarakat, termasuk membentuk digital talent di seluruh Indonesia. Sesuai dengan instruksi Bapak Presiden Jokowi, alhamdulillah, responsnya sangat positif,” paparnya. (Lihat videonya: Buaya Raksasa Tertangkap Warga di Bangka Belitung)

Suka atau tidak, kata dia, era digitalisasi atau internet bakal menjadi kebutuhan pada masa depan. Khususnya dari kalangan milenial. Hanya saja, internet haruslah dikembangkan untuk hal-hal yang positif dan produktif. Semisal, mendorong adanya pusat data nasional yang efisien dan valid. (Sudarsono)
(ysw)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More