Mencoba Aplikasi Belajar Online dengan Ponsel Rp1 Jutaan Galaxy A01 Core

Rabu, 28 Oktober 2020 - 07:49 WIB
Ruangguru



Wajar jika Ruangguru sangat populer. Konten di dalamnya lengkap, teknologinya paling canggih, juga fitur gamifikasi menarik. Ada banyak sekali fitur yang bisa di akses oleh anak dan orang tua.

Mulai mengerjakan soal dan mendapat poin, menonton video, tanya jawab, merencanakan jadwal belajar, serta memantau perkembangan belajar.

Layar 5.7 inci PLS TFT (720 x 1520 piksel) Galaxy A01 Core cukup besar dan jelas untuk mengerjakan berbagai soal. Prosesor Qualcomm SDM439 Snapdragon 439 juga terbilang gegas dan responsif.

Tidak ada kendala berarti saat beralih dari soal, menonton video, ataupun mengaji. Lancar sekali.

Rumah Belajar

Rumah Belajar adalah aplikasi yang wajib di unduh oleh orang tua. Pertama, karena dirilis langsung oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud). Kedua, karena fiturnya gratis, juga cukup variatif.

Ada Bank Soal untuk mengerjakan beragam soal dari SD hingga SMA, ada Kelas Digital, Buku Sekolah Elektronik, Peta Budaya, bahkan Wahana Jelajah Angkas.

Kekurangannya, memang tampilan dan fiturnya tidak sebaik aplikasi Ruangguru.
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More