Fujifilm Instax Square SQ1, Kamera Polaroid untuk Remaja Edgy
Rabu, 07 Oktober 2020 - 11:54 WIB
Untuk siapa Instax Square SQ1? Targetnya adalah generasi muda yang edgy. Mereka yang selalu ingin tampil, yang hobi fotografi, yang kreatif, yang suka traveling serta mengabadikan kegiatan mereka.
Kamera polaroid akan relevan pada momen-momen spesial, karena akan mengabadikan momen itu dalam foto berbentuk cetak. Yang harapannya akan membangkitkan memori ketika momen itu direkam.
Dan ternyata memang cukup banyak komunitas foto analog seperti ini. Jadi, seharusnya pengguna Instax Square SQ1 tidak perlu khawatir untuk menemukan orang yang memiliki hobi serupa.
Kamera polaroid akan relevan pada momen-momen spesial, karena akan mengabadikan momen itu dalam foto berbentuk cetak. Yang harapannya akan membangkitkan memori ketika momen itu direkam.
Dan ternyata memang cukup banyak komunitas foto analog seperti ini. Jadi, seharusnya pengguna Instax Square SQ1 tidak perlu khawatir untuk menemukan orang yang memiliki hobi serupa.
Fujifilm Instax Square SQ1 |
Plus: |
Pilihan terbaik dan terbaru pehobi kamera polaroid di pasar saat ini. |
Hasil foto cukup baik, dengan fokus tajam. Termasuk di low light. |
Memiliki fitur yang di optimalkan untuk selfie. |
Warna dan desainnya modern, unik, dan sangat menarik perhatian. |
Ukuran kertas foto besar 62 mm x 62 mm. |
Minus: |
Tombol shutter mudah sekali tertekan. |
Harga kertas film cukup mahal. |
(dan)
Lihat Juga :
tulis komentar anda