Persulit Suku Cadang, India Usir Pabrikan Ponsel Asal China

Rabu, 09 September 2020 - 12:20 WIB
Namun, hingga akhir periode aplikasi untuk program tersebut pada 31 Juli, tidak ada produsen smartphone dari China yang berpartisipasi. Di antara 22 aplikasi yang diperoleh Indian Science and Technology News, perusahaan asing yang disetujui adalah Samsung Electronics dan dua pabrik Foxconn, Wistron dan Pegatron. (Baca juga: Kasus Positif Covid-19 Kian Mengkhawatirkan, Rumah Sakit di Ambang Kolaps )

Produsen lokal India yang dipilih adalah Lava, Dixon, Micromax, Padget Electronics, Sojo, Karbonn dan Optiemus. Pada 1 Agustus, Menteri Komunikasi dan Teknologi Informasi India, Ravi Shankar Prasad mengumumkan, lima mitra Apple, termasuk Samsung Electronics dan Foxconn, berjanji untuk menginvestasikan USD1,5 miliar di India. Pendirian pabrik untuk memproduksi smartphone akan meningkatkan nilai output handphone buatan India menjadi 156 miliar dalam lima tahun ke depan.
(iqb)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More