Daftar Aplikasi Pengukur Denyut Jantung, Sangat Bermanfaat untuk Jaga Kesehatan hingga Selamatkan Nyawa

Jum'at, 04 Agustus 2023 - 18:11 WIB
Aplikasi pengukur denyut jantung ini dirancang untuk membantu anggota komunitas dalam membantu satu sama lain dalam keadaan darurat seperti serangan jantung dan lainnya. Aplikasi yang sangat popular di AS ini terhubung dengan 911 dan bersifat gratis.

3. Cormeum



Aplikasi pengukur denyut jantung Cormeum dirancang untuk mendeteksi masalah kegagalan kesehatan. Selain itu, aplikasi ini juga melacak kesehatan jantung untuk memprediksi kemungkinan bahaya yang mungkin dihadapi pengguna.

Aplikasi ini juga memantau apakah Anda telah minum obat dan dosisnya. Dengan satu ketukan, Anda dapat dengan mudah membagikan data kesehatan dengan praktisi medis.

4. Heart Rate Plus

Aplikasi yang dikembangkan oleh PVDAPPS ini tersedia untuk perangkat iOS dan Android. Memiliki lebih dari 1,8 ribu ulasan di Apple Store dengan peringkat rata-rata 4,5 dari 5 bintang. Aplikasi gratis ini tersedia lebih dari 20 bahasa.

5. Instant Heart Rate



Aplikasi ini dapat diakses oleh pengguna iOS, Android, dan Windows. Memiliki sekitar 35 juta pengguna secara global, aplikasi ini juga menawarkan layanan berbayar dan tersedia dalam 25 bahasa.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More