XL Axiata Gunakan Teknologi IoT untuk Memonitor Air Bersih di Lombok

Sabtu, 01 April 2023 - 19:34 WIB
Baca Juga: Penerapan IOT XL Axiata Mudahkan Santri Pada Budidaya Maggot dan Tanaman Hidroponik



Menurut Feby, manfaat lain yang bisa didapatkan oleh PT BAL melalui penerapan solusi ini seperti real time monitoring penggunaan air, serta billing yang transparan dengan akurasi tagihan yang lebih tepat.

“Pihak bank lebih mudah dalam menilai atau memperhitungkan cash flow PT BAL jika ada rencana kebutuhan pinjaman kredit investasi. Selain itu, biaya perawatan yang lebih murah. Juga, cepat dalam mendeteksi kebocoran saluran pipa air atau penggunan tidak wajar,”bebernya.
(dan)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More