Galaxy Tab A 8.0 dan 9.7 Rilis di Malaysia Akhir April

Kamis, 23 April 2015 - 10:45 WIB
Galaxy Tab A 8.0 dan...
Galaxy Tab A 8.0 dan 9.7 Rilis di Malaysia Akhir April
A A A
CALIFORNIA - Pelanggan Malaysia yang sudah lama menunggu dua seri Samsung Tab A tidak akan lama lagi merasakan sensasi dari handset tersebut. Tablet Galaxy Tab A 8.0 dan 9.7 akan dirilis perdana di Negeri Jiran pada akhir bulan ini, tepatnya 29 April nanti.

Dilansir dari Sammobile, Kamis (23/4/2015), situs Malaysia Soyacincau mengatakan, Samsung Malaysia telah mengirimkan undangan kepada calon pembeli.

Namun sebelum membeli, Sammobile mengungkapkan beberapa hal yang dapat menjadi pertimbangan dengan membandingkan antara Galaxy Tab A dengan NotePRO dan TabPRO:

Pertama, TabPRO dan NotePRO hadir dalam 14 bulan dengan fitur Android KitKat. Sedangkan seri Tab A menggendong fitur Android 5.0 Lollipop.

Kedua, Tab A akan menerima setidaknya dua tahun dukungan (2015-2017), sedangkan tablet tua Pro lineup Samsung akan menjamin refresh tahun ini. Tapi, tablet Pro saat ini hanya dapat mengandalkan satu tahun dukungan sebelum mereka tidak lagi bisa update.
(dmd)
Berita Terkait
Cara Galaxy Tab S6 Lite...
Cara Galaxy Tab S6 Lite Membuat New Normal Penggunanya Produktif
Tablet Lipat Samsung...
Tablet Lipat Samsung Disinyalir Bakal Dirilis Tahun Ini
Jurus Memaksimakan Tab...
Jurus Memaksimakan Tab S6 Lite untuk Muluskan Usaha
Generasi Terbaru Soundbar...
Generasi Terbaru Soundbar Sajikan Inovasi Audio Termutakhir
Inovasi Terbaru yang...
Inovasi Terbaru yang Terdapat di Smartphone Lipat
Samsung Akan Gunakan...
Samsung Akan Gunakan Teknologi UI Terbaru untuk Galaxy S22
Berita Terkini
XC70 Kembali Jadi PHEV...
XC70 Kembali Jadi PHEV Jarak Jauh Pertama Volvo
9 menit yang lalu
Danau Raksasa Tiba-tiba...
Danau Raksasa Tiba-tiba Muncul Kembali setelah 130 Tahun Menghilang
33 menit yang lalu
5 Fakta GTA VI yang...
5 Fakta GTA VI yang Baru Luncurkan Trailer Kedua, Salah Satunya Berkaitan dengan Tanggal Rilis
56 menit yang lalu
Meta Lakukan Update...
Meta Lakukan Update untuk Aplikasi Edits
2 jam yang lalu
Kapan GTA VI Rilis?...
Kapan GTA VI Rilis? Ini Spesifikasi PC yang Dibutuhkan!
12 jam yang lalu
HUAWEI Mate XT | Ultimate...
HUAWEI Mate XT | Ultimate Design Diluncurkan dengan Layanan Premium: Maksimalkan Pengalaman Penggunaan Smartphone Lipat
16 jam yang lalu
Infografis
Jet Tempur F/A-18 AS...
Jet Tempur F/A-18 AS Seharga Rp1 Triliun Hilang di Laut Merah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved