Ini Alasan BlackBerry Passport Dibenci

Selasa, 16 Desember 2014 - 16:27 WIB
Ini Alasan BlackBerry...
Ini Alasan BlackBerry Passport Dibenci
A A A
NEW YORK - Seorang pengguna lama BlackBerry Jim Opfer, menuliskan sebuah artikel yang menjelaskan alasan beberapa orang membenci BlackBerry Passport.

Dikutip dari blog resmi BlackBerry, Selasa (16/12/2014), Opfer menuliskan hal-hal tersebut:

1. Sebuah ponsel seharusnya tidak memiliki layar kotak dan lebar.

2. Ponsel seharusnya tidak menggunakan keyboard fisik lagi.

3. Hanya laptop yang memimiliki trackpads.

4. BlackBerry seharusnya tidak memiliki aplikasi atau permainan terlalu banyak.

5. Ponsel tidak mungkin memiliki pemberitahuan dan pesan masuk dalam satu aplikasi. Tapi Passport justru melakukan hal ini.

6. Desain ponsel seharusnya cantik dan seksi.

7. Kamera BlackBerry tidak seharusnya berkualitas sebaik iPhone atau Samsung Galaxy.

8.Ponsel tidak memerlukan penyimpanan lebih dari 16-32 GB.

9. Ponsel seharusnya memerlukan diisi daya saat digunakan untuk pekerjaan berat, tapi tidak dengan BlackBerry Passport.

10. BlackBerry seharusnya tidak memili asisten suara sebaik Siri.

Berikut di atas adalah daftar dari orang-orang yang tidak menyukai BlackBerry Passport, mulai secara tampilan hingga mesin dalam kap. Lalu bagaimana dengan Anda? Apakah masuk ke dalam komunitas "Pembenci" BlackBerry Passport?
(dyt)
Berita Terkait
Hari Ini BlackBerry...
Hari Ini BlackBerry Lawas Resmi Disuntik Mati
Layanan BlackBerry 7.1...
Layanan BlackBerry 7.1 dan 10 Tinggal Menghitung Hari
Akhir Perjalanan BB,...
Akhir Perjalanan BB, OnwardMobility Ogah Produksi BlackBerry 5G
Nasib BlackBerry Sekarang,...
Nasib BlackBerry Sekarang, Nyerah Jualan HP Banting Setir ke Software Keamanan
Sempat Jadi Raja Smartphone...
Sempat Jadi Raja Smartphone Dunia, Harga HP BlackBerry Sekarang Tinggal Segini
BlackBerry Jual Teknologinya...
BlackBerry Jual Teknologinya Rp 8,7 Triliun
Berita Terkini
Hypernet Technologies...
Hypernet Technologies Mendukung Digitalisasi Administrasi Kesehatan Rumah Sakit
4 jam yang lalu
Tangkap Tren di Kalangan...
Tangkap Tren di Kalangan Gen Z, LG Subscribe Makin Diminati di Korea Selatan
7 jam yang lalu
Israel Kenalkan Robdozer,...
Israel Kenalkan Robdozer, Robot Pembunuh Berteknologi AI
9 jam yang lalu
LG Smart Park, Pabrik...
LG Smart Park, Pabrik Futuristik yang Dilengkapi IoT, AI, Robot hingga 4IR
13 jam yang lalu
China Siap Lanjutkan...
China Siap Lanjutkan Misi Luar Angkasa Minggu ini
13 jam yang lalu
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
22 jam yang lalu
Infografis
Ini 3 Negara Musuh AS...
Ini 3 Negara Musuh AS yang Tidak Terkena Tarif Impor Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved