BlackBerry Enterprise Service 10 Tersedia Layanan Host

Jum'at, 25 Juli 2014 - 09:50 WIB
BlackBerry Enterprise...
BlackBerry Enterprise Service 10 Tersedia Layanan Host
A A A
WATERLOO - BlackBerry Ltd, pemimpin global di komunikasi mobile, hari ini mengumumkan, BlackBerry Enterprise Service 10 (BES10) sekarang akan tersedia sebagai layanan host melalui mitra pihak ketiga di seluruh dunia.

BES10 Hosted memberikan manfaat dari BlackBerry manajemen mobilitas perusahaan (Enterprise Mobility Management) yang dipercaya dan memiliki kemanan canggih dengan kenyamanan administrasi TI host.

Aplikasi ini memungkinkan organisasi memperoleh manfaat dari jaringan aman BlackBerry, sambil mendukung keahlian mitra hosting BlackBerry dalam mengelola lingkungan TI mereka.

Dengan BES10 Hosted, mitra saluran (channel) dapat mengelola dan mengamankan perangkat iOS, Android serta BlackBerry untuk memenuhi beragam kebutuhan bisnis mobile klien mereka.

“BES10 Hosted dari BlackBerry fokus menyediakan lebih banyak pilihan serta fleksibilitas sehingga pelanggan enterprise dapat mengelola lingkungan mobile mereka,” ucap President of Enterprise Services di BlackBerry, John Sims melalui keterangan tertulis, Jakarta (25/7/2014).

Dia menambahkan, pihaknya bekerja sama dengan mitra host-nya untuk memberikan layanan yang dikelola agar menjadi terbaik di kelasnya bagi pelanggan.
(dyt)
Berita Terkait
Hari Ini BlackBerry...
Hari Ini BlackBerry Lawas Resmi Disuntik Mati
Layanan BlackBerry 7.1...
Layanan BlackBerry 7.1 dan 10 Tinggal Menghitung Hari
Akhir Perjalanan BB,...
Akhir Perjalanan BB, OnwardMobility Ogah Produksi BlackBerry 5G
Nasib BlackBerry Sekarang,...
Nasib BlackBerry Sekarang, Nyerah Jualan HP Banting Setir ke Software Keamanan
Sempat Jadi Raja Smartphone...
Sempat Jadi Raja Smartphone Dunia, Harga HP BlackBerry Sekarang Tinggal Segini
BlackBerry Jual Teknologinya...
BlackBerry Jual Teknologinya Rp 8,7 Triliun
Berita Terkini
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
39 menit yang lalu
Dunia Gonjang-Ganjing,...
Dunia Gonjang-Ganjing, Kripto Kok Santai? Intip Rahasia Bitcoin Jadi Benteng Investasi di Tengah Krisis!
2 jam yang lalu
Fokus Masa Depan, LG...
Fokus Masa Depan, LG Bangun Jalinan Konektivitas dengan Mahasiswa
3 jam yang lalu
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi...
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi Teknologi Penerjemah Bahasa dan Mengirim Pesan
11 jam yang lalu
Hypernet Technologies...
Hypernet Technologies Mendukung Digitalisasi Administrasi Kesehatan Rumah Sakit
18 jam yang lalu
Tangkap Tren di Kalangan...
Tangkap Tren di Kalangan Gen Z, LG Subscribe Makin Diminati di Korea Selatan
21 jam yang lalu
Infografis
10 Negara yang Memiliki...
10 Negara yang Memiliki Wilayah Paling Luas di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved