Logitech Rilis Keyboard untuk Samsung Galaxy Tab S

Sabtu, 14 Juni 2014 - 14:59 WIB
Logitech Rilis Keyboard...
Logitech Rilis Keyboard untuk Samsung Galaxy Tab S
A A A
SEOUL - Tidak lama Samsung meluncurkan Galaxy Tab S dengan dua model yaitu model 10.5 inch dan Galaxy Tab 8.4 inch, menyusul aksesoris pendukung untuk varian ini. Ya, Logitech telah mengumumkan bahwa mereka akan merilis sebuah keyboard pendukung untuk Samsung Galaxy Tab S 10.5 inch.

Adanya keyboard akan memberikan kemudahan saat melakukan pekerjaan menggunakan tablet. Apalagi saat digunakan untuk mengetik dokumen ataupun menulis email panjang. Dalam menggunakannya cukup menymbungnya dengan koneksi Bluetooth.

Jangan khawatir masalah ketahanan baterai pada keyboard. Pihak Logitech mengklaim kalau sekali charge, baterai bisa bertahan hingga 3 bulan. Sangat efisien bila digunakan untuk kaum urban yang cukup sibuk.

Case terbuat dari bahan yang tahan terhadap cipratan air. Selain itu Anda bisa menyesuaikan sendiri bagaimana pengaturan layar yang sesuai. Tidak perlu khawatir saat hujan atau yang sering terjadi terkena tumpahan kopi dan teh. Masalah harga, Logitech menjual dengan harga USD100, sekitar Rp1,1 juta rupiah.
(dol)
Berita Terkait
Harga dan Keunggulan...
Harga dan Keunggulan Logitech Lift, Mouse Unik Berbentuk Vertikal
Aneh, Pertama Kalinya...
Aneh, Pertama Kalinya Ada Mouse dan Keyboard Rasa Minuman Teh Kekinian
Logitech M190, Mouse...
Logitech M190, Mouse Nirkabel untuk Pemilik Tangan Besar
Logitech G413, Kibor...
Logitech G413, Kibor Gaming Mekanikal Harga di Bawah Rp1 Juta
Spesifikasi, Harga,...
Spesifikasi, Harga, dan Keunggulan Mouse Logitech Signature M650
Logitech MX Keys Mini,...
Logitech MX Keys Mini, Kibor Eksternal untuk PC, Mac, Hingga iPad
Berita Terkini
Jaminan Aman dari Komdigi:...
Jaminan Aman dari Komdigi: Merger XL-Smartfren Tak Akan Berujung PHK!
1 jam yang lalu
Restu Komdigi: XL dan...
Restu Komdigi: XL dan Smartfren Resmi Bersatu, Apa Dampaknya?
7 jam yang lalu
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
7 jam yang lalu
Lomba Balap Sperma untuk...
Lomba Balap Sperma untuk Tes Kesuburan Siap Digelar di AS
10 jam yang lalu
Chip Nubbin Siap Bawa...
Chip Nubbin Siap Bawa Manusia Masuk ke Dimensi Alam Tak Kasat Mata
11 jam yang lalu
Perplexity Tawarkan...
Perplexity Tawarkan AI kepada Samsung dan Lenovo
12 jam yang lalu
Infografis
Jerman akan Gelar Latihan...
Jerman akan Gelar Latihan Militer untuk Hadapi Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved