Ini tampilan BlackBerry Q30

Senin, 14 April 2014 - 09:44 WIB
Ini tampilan BlackBerry...
Ini tampilan BlackBerry Q30
A A A
Sindonews.com - Meskipun belum ada kata resmi dari BlackBerry bahwa BlackBerry Q30 (Windermere) akan dibuat, produsen casing ponsel ini sudah mulai bersiap-siap.

Seperti dilansir Phonearena, Senin (14/4/2014), produk satu ini bisa menjadi salah satu prioritas handset yang akan didisain sendiri. Hal itu berbeda dengan model baru lainnya yang didesain oleh pabrik Foxconn.

Tampilan dari BlackBerry Q30 berbeda dengan seri lainnya, seperti pada angka dan tanda baca yang tampil QWERTY. Keyboard tersebut rencananya akan menggunakan kombinasi, antara sentuhan dan ketikan. Namun perlu diingat bahwa ini mungkin belum menjadi desain final.

Berkembang rumor tentang spesifikasinya, terdiri dari layar 4,5 inci dengan resolusi 1440 x 1440, quad-core 2,36GHz Spandragon 801 MSM8974AB CPU. Untuk grafisnya kemungkinan menggunakan Adreno 330 GPU. Ponsel tersebut memiliki RAM berkekuatan 3BGB.

Tampaknya akan ada beberapa versi ponsel akan diluncurkan untuk tipe ini, seperti untuk Verizon (R133), Sprint (R134), AT&T (R135), EAME (R136) dan China. Bagaimana dengan T-Mobile? Ijin mereka untuk menjual handset BlackBerry habis pada 25 April ini.
(dyt)
Berita Terkait
Hari Ini BlackBerry...
Hari Ini BlackBerry Lawas Resmi Disuntik Mati
Layanan BlackBerry 7.1...
Layanan BlackBerry 7.1 dan 10 Tinggal Menghitung Hari
Akhir Perjalanan BB,...
Akhir Perjalanan BB, OnwardMobility Ogah Produksi BlackBerry 5G
Nasib BlackBerry Sekarang,...
Nasib BlackBerry Sekarang, Nyerah Jualan HP Banting Setir ke Software Keamanan
Sempat Jadi Raja Smartphone...
Sempat Jadi Raja Smartphone Dunia, Harga HP BlackBerry Sekarang Tinggal Segini
BlackBerry Jual Teknologinya...
BlackBerry Jual Teknologinya Rp 8,7 Triliun
Berita Terkini
Bingung Pilih iPhone...
Bingung Pilih iPhone 16? Panduan Lengkap: Spek, Harga, dan Fitur
15 menit yang lalu
Daftar Harga iPhone...
Daftar Harga iPhone 16, iPhone 16 Plus, iPhone 16 Pro, dan iPhone 16 Pro Max di Indonesia
18 menit yang lalu
TKDN Kelar, Penantian...
TKDN Kelar, Penantian Apple Fanboy Berakhir! iPhone 16 Series Resmi Dijual di Indonesia
51 menit yang lalu
Apple Terbangkan 1,5...
Apple Terbangkan 1,5 Juta iPhone dari India untuk Menghindari Tarif Trump
5 jam yang lalu
Terowongan Buatan Makhluk...
Terowongan Buatan Makhluk Misterius Ditemukan di Bawah Tanah Afrika
6 jam yang lalu
HP Inc Apresiasi Berkembangnya...
HP Inc Apresiasi Berkembangnya Mitra Ritel HP di Pasar Indonesia
7 jam yang lalu
Infografis
Hati-hati, Ini 5 Efek...
Hati-hati, Ini 5 Efek Puasa Tanpa Sahur bagi Kesehatan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved