7 Rekomendasi AC 1/2 PK Terbaik, Harga Murah dan Hemat Daya

Jum'at, 09 Desember 2022 - 14:59 WIB
loading...
7 Rekomendasi AC 1/2...
Terdapat sejumlah rekomendasi AC 1/2 PK terbaik yang bisa diketahui. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Terdapat sejumlah rekomendasi AC 1/2 PK terbaik yang bisa diketahui. AC 1/2 PK merupakan salah satu jenis AC yang sering digunakan untuk kebutuhan pribadi.

AC ini memiliki kelebihan dari pada AC pada umumnya, yakni memiliki konsumsi daya yang lebih kecil. Dengan menggunakan AC ini biaya listrik pun kecil dan bisa digunakan dalam jangka waktu yang lama.

Baca juga : Sebelum Pasang AC, Yuk, Ketahui Fungsi dan Perbedaan PK AC

Melansir dari laman kliniktekno, berikut rekomendasi AC 1/ 2 PK terbaik :

1. AC LG DUAL COOL 1/ 2 PK Inverter

AC LG DUAL COOL 1/ 2 PK memiliki fitur LG ThinQ, yang bisa dimanfaatkan penggunanya untuk mengontrol AC dengan jarak yang jauh yaitu menggunakan device yang mendukung AC ini.

Untuk penggunaan listrik dari AC ini sangat hemat, karena dalam AC ini bisa melakukan pengaturan penghematan daya sampai dengan 40%.

Meskipun demikian, penghematan tersebut tidak mengurangi kinerja mesin dalam mendinginkan ruangan. Hal tersebut dikarenakan mesin ini dibekali dengan dual inverter sehingga dapat mendinginkan ruangan hingga cepat.

Dengan fitur yang menarik dan spesifikasi mesin yang bagus, AC ini dibanderol dengan harga yang cukup terjangkau yakni Rp 3,3 jutaan.

2. Changhong AC 1/2 PK CHOL-05L
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
MCB RXE, Si Kecil yang...
MCB RXE, Si Kecil yang Bikin Rumah Aman dari Kebakaran
Banyak Pilihan Perangkat...
Banyak Pilihan Perangkat Elektronik, AQUA Hadirkan Sweat Heart
Bantah Menutup Pabrik,...
Bantah Menutup Pabrik, Sanken Pastikan Akan Tetap Produksi Alat Elektronik
Toshiba Gandeng Distributor...
Toshiba Gandeng Distributor Baru untuk Hard Drives Internal di Pasar Indonesia
HDMI 2.2 Bakal Meluncur...
HDMI 2.2 Bakal Meluncur di CES 2025, Ini Bocorannya
Toshiba Kenalkan Hard...
Toshiba Kenalkan Hard Drive Super Canggih Berbasis HAMR
Aksesori Rumah Tangga...
Aksesori Rumah Tangga untuk Pengguna Penyandang Disabilitas Dihadirkan
Gabungkan IoT dan AI,...
Gabungkan IoT dan AI, LG Kenalkan Inovasi Hunian Hemat Energi Berteknologi Cerdas
Mengenal Thermofuse...
Mengenal Thermofuse Teknologi Pemutus Otomatis Aliran Listrik saat Suhu Berlebih
Rekomendasi
Daftar Kapolda se-Indonesia...
Daftar Kapolda se-Indonesia setelah Mutasi Besar-besaran Maret 2025, Ini Nama-namanya
Naik 14%, BSI Siapkan...
Naik 14%, BSI Siapkan Uang Tunai Rp42,88 Triliun Menjelang Idulfitri 1446 H
PP Syarikat Islam Serahkan...
PP Syarikat Islam Serahkan Donasi untuk Gaza Palestina Rp1 Miliar
Berita Terkini
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
1 jam yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
5 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
8 jam yang lalu
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
9 jam yang lalu
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
14 jam yang lalu
4 Cara Menghapus Aplikasi...
4 Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Realme Anti Ribet
15 jam yang lalu
Infografis
Juara! Spanyol Cetak...
Juara! Spanyol Cetak 2 Rekor di Euro 2024: 4 Gelar dan 7 Kemenangan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved