Rekomendasi Monitor Full HD 2022, Kualitas Layarnya Terbaik!

Selasa, 04 Oktober 2022 - 23:21 WIB
loading...
Rekomendasi Monitor...
Rekomendasi monitor Full HD 2022 wajib diketahui mengingat banyaknya varian yang ada di pasaran. Foto: ist
A A A
JAKARTA - Rekomendasi monitor Full HD 2022 penting untuk diketahui. Sebab, ada banyak sekali monitor full HD yang tersedia di pasaran. Tapi, karena banyaknya pilihan itu juga justru malah membuat bingung konsumen dalam menentukan produk yang cocok.

Nah, bagi Anda yang berencana membeli monitor full HD di 2022, ada beberapa yang kami rekomendasikan. Berikut daftarnya:

1. BenQ GW2785TC
Di urutan pertama ada BenQ GW2785TC. Ini adalah monitor full HD berukuran 27 inci yang tampak sederhana namun mengemas hampir semua fitur yang dibutuhkan. Layarnya memiliki empat opsi posisi.

Di bagian belakang panel menampung beragam pilihan ports. Termasuk satu port HDMI dan dua port DP. Salah satunya port downstream yang mampu mentransmisikan sinyal video ke perangkat yang terhubung.

Monitor ini juga memiliki USB-C, sehingga dapat mengisi daya laptop saat tersambung. Belum lagi kemampuan menghasilkan warna-warna cerah dan akurat terutama dalam mode sRGB.

2. BenQ Mobiuz EX2710
Rekomendasi Monitor Full HD 2022, Kualitas Layarnya Terbaik!

BenQ Mobiuz EX2710 menjadi salah satu monitor full HD dengan harga terbaik. Monitor ini menawarkan panel 27 inci, mencakup kecepatan refresh 144Hz, waktu respons 2ms G2G, AMD FreeSync Premium, dan sertifikasi HDR entry-level.

Layarnya dapat menghasilkan warna sRGB kaya dan akurat. Meski HDR-nya kurang kuat, tetapi ini cukup umum untuk panel dengan spesifikasi DisplayHDR 400 entry-level.

BenQ Mobiuz EX2710 disertai port HDMI dan DP untuk video. Sayangnya tidak ada port USB-C.

3. Acer Predator XB253QGX
Rekomendasi Monitor Full HD 2022, Kualitas Layarnya Terbaik!

Acer Predator XB253QGX adalah layar kelas atas yang dibuat khusus untuk siapa saja yang menginvestasikan waktu serius dalam genre game FPS seperti Counter-Strike. Monitor punya waktu respons gambar bergerak (MPRT) 0,5 ms.

Selain itu juga memiliki kecepatan refresh 240Hz yang menakjubkan, ghostingnya minimum, serta menghadirkan akurasi warna sangat baik dan kecerahan 400 nits.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
LG Rilis Monitor Gaming...
LG Rilis Monitor Gaming Melengkung Pertama di Dunia, bisa Dilipet Pula!
Monitor Gaming Terjangkau:...
Monitor Gaming Terjangkau: Solusi Gaming PC Tanpa Bikin Kantong Jebol
Ini 4 Cara Mengatasi...
Ini 4 Cara Mengatasi Monitor Berwarna Kuning
Samsung Hadirkan 3 Monitor...
Samsung Hadirkan 3 Monitor Gaming OLED Baru, Bentuk dan Ukuran Lebih Variatif hingga 360Hz
LG Resmi Pasarkan Monitor...
LG Resmi Pasarkan Monitor Gaming OLED 240 Hz Pertama di Dunia, Harganya?
Detail Fitur dan Teknologi...
Detail Fitur dan Teknologi Dua Model Laptop Swift Go
Monitor Gaming OLED...
Monitor Gaming OLED Lebih Baik dari LCD? Ini Jawaban LG
Berteknologi HDRi, BenQ...
Berteknologi HDRi, BenQ Luncurkan Monitor Gaming Imersif 240Hz
10 Keunggulan Samsung...
10 Keunggulan Samsung Odyssey Ark, Monitor Gaming Premium Harga Rp43 Juta
Rekomendasi
Jalur Wisata Pandeglang...
Jalur Wisata Pandeglang Macet Parah, Volume Kendaraan Naik 100%
Barcelona vs Real Madrid...
Barcelona vs Real Madrid di Final Copa del Rey, El Clasico Jilid 2 Musim Ini
Biodata dan Agama Jermall...
Biodata dan Agama Jermall Charlo Petinju Tak Terkalahkan Comeback Kejar Juara Dunia 3 Divisi
Berita Terkini
Jamur di kaki Katak...
Jamur di kaki Katak Bikin Ilmuwan Ketakutan, Ini Penyebabnya
2 jam yang lalu
ChatGPT Tambah 1 Juta...
ChatGPT Tambah 1 Juta Pengguna Baru dalam Satu Jam setelah Tren Studio Ghibli
18 jam yang lalu
Spesifikasi dan Harga...
Spesifikasi dan Harga Google Pixel 9a, HP Terjangkau Kaya Fitur AI yang Tidak Masuk Indonesia
23 jam yang lalu
5 Ikan Paling Beracun...
5 Ikan Paling Beracun di Dunia, Sekali Sentuh Nyawa Melayang!
1 hari yang lalu
Dari Tren Ghiblifying...
Dari Tren Ghiblifying hingga Gemini 2.5 Pro, Ini 4 Tren Teknologi Terpopuler di Lebaran 2025
1 hari yang lalu
Robot Humanoid China...
Robot Humanoid China bisa Gunting Rambut, Sambut Tamu Hotel, hingga Jualan Mobil
1 hari yang lalu
Infografis
Bintang Chelsea Dinobatkan...
Bintang Chelsea Dinobatkan Sebagai Pemain Terbaik Inggris 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved