Detail Fitur dan Teknologi Dua Model Laptop Swift Go

Jum'at, 06 Januari 2023 - 02:52 WIB
loading...
Detail Fitur dan Teknologi...
Laptop Acer Swift Go. FOTO/ IST
A A A
LAS VEGAS - Acer baru saja meluncurkan lini terbarunya Acer Swift Go, menambah keluarga laptop Swift yang dirancang untuk para profesional, kreator, dan pelajar masa kini yang memiliki mobilitas tinggi.

BACA JUGA - Awas, Motherboard ROG Z690R Bisa Bikin Laptop Overheating

Acer Swift X 14 dan Acer Swift 14 diluncurkan dengan desain baru yang modern, performa teknologi terbaru, dan semua kelengkapan untuk membantu pengguna tetap produktif dan terhubung saat bepergian.

Swift Go, Swift X 14, dan Swift 14 tampil dengan desain ultraportabel baru yang sangat ramping dan bergaya.

"Laptop Swift baru kami menandai dimulainya 2023 dengan desain baru yang ditingkatkan, modern, dan menawarkan daya tarik visual yang memukau," kata General Manager, Notebooks, IT Products Business Acer, James Lin di Jakarta, Kamis, 5 Januari 2023.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Intel Siapkan Teknologi...
Intel Siapkan Teknologi Pendingin CPU Berperforma Tinggi
Lenovo Hadirkan 2 Laptop...
Lenovo Hadirkan 2 Laptop Bersertifikasi TKDN Indonesia Pertama
Smartphone, Komputer,...
Smartphone, Komputer, dan Alat Elektronik Akan Bebas dari Tarif Trump
Buntut Tarif Baru Trump,...
Buntut Tarif Baru Trump, Razer Tutup Layanan Online di AS
Hadir di Indonesia,...
Hadir di Indonesia, HUAWEI Mate X6 Tawarkan Premium Service Hingga Rp4.344 Juta!
Apple Siap Luncurkan...
Apple Siap Luncurkan MacBook Air Minggu Ini, Berikut Bocorannya
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Bantuan 30 Unit Laptop hingga Rehabilitasi 10 RLTH
Axioo Hype R Resmi Meluncur,...
Axioo Hype R Resmi Meluncur, Laptop Ringan di Bawah 1 Kg
Acer Edu Summit 2024...
Acer Edu Summit 2024 Dorong Transformasi Pendidikan Berbasis Human Intelligence
Rekomendasi
Bangun Asrama Mualimin,...
Bangun Asrama Mualimin, Bahlil: Muhammadiyah Ikut Bidani Lahirnya Partai Golkar
Donald Trump Blak-blakan...
Donald Trump Blak-blakan Sindir Taylor Swift: Dia Tidak Hebat
Penyebab Aki Mobil Sering...
Penyebab Aki Mobil Sering Tekor, Nomor 6 Kerap Tak Terdeteksi
Berita Terkini
Struktur Raksasa di...
Struktur Raksasa di Mars Jadi PR Besar Astronom untuk Mengungkapnya
Ini Penyebab Lautan...
Ini Penyebab Lautan Pertama di Bumi Tidak Berwarna Biru
ByteDance Bertekad Kalahkan...
ByteDance Bertekad Kalahkan Meta Tahun 2025
Snapdragon 7 Gen 4 Resmi...
Snapdragon 7 Gen 4 Resmi Hadir Dilengkapi Teknologi AI
Xiaomi Siapkan Chip...
Xiaomi Siapkan Chip Buatan Sendiri Xring01
Tanggal Datangnya Kiamat...
Tanggal Datangnya Kiamat Resmi Ditentukan Berdasarkan Hitungan Ilmuwan Belanda
Infografis
Amerika Serikat dan...
Amerika Serikat dan Houthi Sepakat Melakukan Gencatan Senjata
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved