5 Cara Manjur Mengatasi TikTok Tidak Bisa Terbuka di Android

Senin, 12 September 2022 - 10:44 WIB
loading...
5 Cara Manjur Mengatasi TikTok Tidak Bisa Terbuka di Android
Cara mengatasi TikTok tidak bisa terbuka di Android ternyata bisa dilakukan dengan lima langkah saja. Foto/IST
A A A
JAKARTA - Ini lima cara manjur mengatasi TikTok tidak bisa terbuka di Android. Jadi Anda tidak perlu kebingungan apabila TikTok benar-benar tidak bisa dijalankan di ponsel Android kesayangan.

Saat ini TikTok memang jadi salah satu aplikasi yang paling digemari oleh masyarakat. Buktinya TikTok sudah diunduh lebih dari dua miliar kali, dan mempunyai lebih dari 689 juta penggunaglobal serta sudah tersedia di 200 negara.

Sayangnya, masih banyak pengguna aplikasi TikTok kerap mengalami gangguan saat mengakses aplikasi buatan China itu. Banyak pengguna mengeluh TikTok tidak mudah dibuka di ponsel Android .

Ada beberapa hal yang menjadi penyebab aplikasi TikTok tidak bisa dibuka. Misalnya koneksi internet yang kurang stabil, versi TikTok yang tidak kompatibel dengan perangkat yang digunakan, cache aplikasi TikTok penuh, hingga gangguan dari server TikTok itu sendiri.

Apabila aplikasi TikTok mengalami kesalahan atau error, anda bisa coba mengatasinya dengan melakukan langkah-langkah ini. Pastikan anda sudah mengunduh versih terbaru dari aplikasi tiktk di perangkat anda, sebelum melakukan langkah-langkah sebagia berikut :



1. Cek Koneksi Internet

Jika aplikasi TikTok mengalami masalah, langkah pertama yang harus dilakukan ialah periksa koneksi jaringan internet terlebih dulu, karena bisa saja gangguan pada aplikasi TikTok berasal dari koneksi internet yang digunakan.

Jika memang benar koneksi internet yang bermasalah, Anda bisa mengganti sambungan internet, seperti dari WiFi ke mobile data yang digunakan.

2. Restart Ponsel atau Aplikasi TikTok
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2180 seconds (0.1#10.140)