4 Cara Melihat Foto Profil Terbaik di Instagram, Mudah dan Praktis!

Rabu, 06 Juli 2022 - 17:12 WIB
loading...
A A A
- Download terlebih dahulu aplikasi FullInstaDP di Google Play Store.
- Lalu, install untuk selanjutnya dipakai.
- Buka dan jalankan aplikasi FullInstaDP.
- Kemudian, masukkan username IG yang ingin dilihat foto profilnya.
- Klik tombol View DP.
- Aplikasi akan memproses untuk menampilkan foto profil akun IG tujuan.
- Secara otomatis pengguna akan bisa langsung melihat foto profil Instagram-nya.
- Bila ingin menyimpan ke galeri, klik tombol Download Full Size DP.

Baca juga : Cara Melihat Kunjungan Profil Instagram Tanpa Aplikasi, Mudah Kok!

4. Melalui Website Izuum.com

Cara melihat foto profil instagram ini hanya bisa dilakukan melalui laptop saja, dan belum bisa untuk smartphone.

- Pertama, buka browser di laptop yang biasa dipakai.
- Masuklah ke website www.izuum.com.
- Ketikkan nama pengguna (username) Instagram yang ingin dilihat foto profilnya.
- Klik Enter pada keyboard.
- Pilihlah username IG tujuan (yang ingin dilihat foto profilnya).
- Pilihlah tombol View original size.
- Web tersebut akan langsung menampilkan foto profil akun Instagram yang kamu inginkan.
- Bila ingin disimpan ke galeri laptop/PC, maka bisa klik kanan di bagian gambar/fotonya.
- Pilih Save image as.
(bim)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cara Menghapus Aplikasi...
Cara Menghapus Aplikasi Bawaan HP Android: Bebaskan Ruang, Maksimalkan Performa!
SafetyCore Fitur untuk...
SafetyCore Fitur untuk Menangkal Konten Berbahaya Diperkenalkan
Meta Tidak Izinkan Pengguna...
Meta Tidak Izinkan Pengguna Menyimpan File Video Live di Facebook
Daftar Kecerdasan Buatan...
Daftar Kecerdasan Buatan Canggih yang Siap Dihadirkan Meta
Meta Rayu Donald Trump...
Meta Rayu Donald Trump Terkait Buntut Kerusuhan Capitol
210 Juta Orang di Seluruh...
210 Juta Orang di Seluruh Dunia Kecanduan Media Sosial
Mark Zuckerberg Siapkan...
Mark Zuckerberg Siapkan 1,3 Juta GPU untuk Hadapi Gempuran AI
Meta Berikan Rp1,6 Miliar...
Meta Berikan Rp1,6 Miliar untuk Penemu Bug di Facebook
Greenlab Luncurkan GISIS,...
Greenlab Luncurkan GISIS, Sistem Manajemen Laboratorium Terintegrasi Pertama
Rekomendasi
Tax Center MNC University...
Tax Center MNC University Gelar Layanan Pelaporan Pajak bagi Dosen dan Karyawan
Honda CB1000 Hornet...
Honda CB1000 Hornet Siap Diluncurkan Tahun Ini
3 Masalah Kulit tang...
3 Masalah Kulit tang Bisa Terjadi selama Puasa
Berita Terkini
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
2 jam yang lalu
Sebagian Besar Kerak...
Sebagian Besar Kerak Bumi yang Hilang Ditemukan, di Sini Letaknya
2 jam yang lalu
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
6 jam yang lalu
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
10 jam yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
13 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
16 jam yang lalu
Infografis
Bukan Senjata Nuklir,...
Bukan Senjata Nuklir, Ini 4 Cara Terbaik Melawan Dominasi Barat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved