Begini Cara Menonaktifkan Shopee Paylater

Rabu, 18 Mei 2022 - 16:50 WIB
loading...
Begini Cara Menonaktifkan...
Shopee paylater adalah fitur yang memungkinkan pengguna untuk berbelanja terlebih dahulu dengan sistem pembayaran cicilan. Foto/Dok/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Kegiatan belanja online saat ini sudah semakin dipermudah dengan banyaknya e-commerce yang bermunculan. Salah satunya adalah shoope , yang terkenal di kalangan masyarakat dengan banyak inovasi baru dengan kemunculan fitur shopee paylater.

Shopee paylater adalah fitur yang memungkinkan pengguna untuk berbelanja terlebih dahulu dengan sistem pembayaran cicilan. Singkatnya, fitur ini mirip dengan kartu kredit, namun kamu hanya bisa menggunakannya pada aplikasi Shopee.

Meskipun membuat masyarakat jauh lebih konsumtif cara ini juga bagus untuk meringankan beban pembayaran. Semisal kita sedang sangat membutuhkan suatu barang namun uang kita belum cukup untuk membelinya.



Batas dana atau limit yang disediakan oleh Shopee Paylater juga beragam. Setiap pengguna mendapatkan limit yang berbeda tergantung keaktifan pengguna dan status akun pada aplikasi tersebut. Biasanya, limit yang diberikan mulai dari Rp500 ribu, hingga Rp50 juta.

Hal ini akan menjadi berat jika kamu terlambat membayar atau menunggak. Sebab, tagihan akan membengkak seiring dengan bertambahnya bunga cicilan. Jika kamu tidak ingin terlilit tagihan Shopee Paylater ini, kamu bisa menonaktifkannya.



Namun, sebelum menonaktifkan shopee paylater, jangan lupa untuk melunasi semua cicilan supaya tidak menimbulkan masalah di kemudian hari. Adapun cara menonaktifkan Shopee Paylater dikutip dari laman popbela adalah sebagai berikut:

Pertama buka aplikasi Shopee
Masuk ke menu Pengaturan
Kemudian pilih menu Saya dan masuk ke menu Pengaturan
Ajukan Hapus Akun yang kamu temukan pada menu Pengaturan
Lalu masukkan Kode Verifikasi yang kamu miliki
Pilih Alasan Hapus
Pilih alasan penghapusan akun Shopee atau kamu bisa menuliskannya dalam beberapa kalimat
Masukkan alamat email yang kamu daftarkan ke aplikasi Shopee
Terakhir, centang setuju dengan Syarat dan Ketentuan untuk penghapusan, klik Kirimkan

Untuk selanjutnya, kamu bisa menunggu konfirmasi dari pihak Shopee terkait penghapusan akun tersebut. Apabila telah disetujui kamu tidak akan lagi dikejar oleh tagihan bulanan. Namun tetap ada risiko dibalik itu semua.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cara Kirim Uang Gratis...
Cara Kirim Uang Gratis dari ShopeePay ke Semua Bank, e-Wallet, dan Sesama Pengguna
Meta Akui Penipuan Belanja...
Meta Akui Penipuan Belanja Online di Musim Liburan Semakin Menggila
Cara Membuat Shopee...
Cara Membuat Shopee Dark Mode, Ternyata Sangat Mudah
Riset Terbaru Terkait...
Riset Terbaru Terkait Pelayanan Platform Belanja Online
Tips Belanja Online...
Tips Belanja Online Nyaman dan Aman Selama Hari Raya Idul Fitri 2024
Penuhi Kebutuhan selama...
Penuhi Kebutuhan selama Ramadhan dengan Belanja Online
Tips Aman Belanja HP...
Tips Aman Belanja HP Online: Bebas Penipuan dan Dapat Potongan Harga
Guru SD Mendadak Jadi...
Guru SD Mendadak Jadi Miliarder Gegara Easy Shopping
Ini 5 Tren Belanja Online...
Ini 5 Tren Belanja Online Sepanjang 2023, Penjual Online Wajib Tahu
Rekomendasi
Oleksandr Usyk Serius...
Oleksandr Usyk Serius Jajal MMA, Bos PFL: Saya Pikir Dia Mematikan!
Bantu Korban Gempa,...
Bantu Korban Gempa, Baznas Kembali Berangkatkan Tim Kemanusiaan ke Myanmar
Jalur Puncak Bogor Kembali...
Jalur Puncak Bogor Kembali Normal Dua Arah Sore Ini
Berita Terkini
5 Ikan Paling Beracun...
5 Ikan Paling Beracun di Dunia, Sekali Sentuh Nyawa Melayang!
3 jam yang lalu
Dari Tren Ghiblifying...
Dari Tren Ghiblifying hingga Gemini 2.5 Pro, Ini 4 Tren Teknologi Terpopuler di Lebaran 2025
3 jam yang lalu
Robot Humanoid China...
Robot Humanoid China bisa Gunting Rambut, Sambut Tamu Hotel, hingga Jualan Mobil
3 jam yang lalu
Bikin Status WhatsApp...
Bikin Status WhatsApp Makin Ekspresif dengan Musik! Ini Caranya!
9 jam yang lalu
Resmi! Ini Harga iPhone...
Resmi! Ini Harga iPhone 16 Series di Indonesia: Penantian Berakhir, Siap Preorder?
10 jam yang lalu
Fosil Nenek Moyang Manusia...
Fosil Nenek Moyang Manusia Berusia 1 Juta Tahun Ditemukan
21 jam yang lalu
Infografis
Cara Cek Halal MUI Online,...
Cara Cek Halal MUI Online, Jamin Kehalalan Makanan di Restoran Kesayanganmu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved