Cara Mengatasi Layar Laptop Hitam, Begini Triknya!

Selasa, 12 April 2022 - 21:29 WIB
loading...
Cara Mengatasi Layar...
Pernah mengalami layar laptop hitam atau blank? Masalah ini tentunya akan sangat menjengkelkan, terlebih jika terjadi saat kita sedang butuh-butuhnya. Foto/dok
A A A
JAKARTA - Pernah mengalami layar laptop hitam atau blank? Masalah ini tentunya akan sangat menjengkelkan, terlebih jika terjadi saat kita sedang butuh-butuhnya.

Tapi jangan khawatir karena layar laptop blank masih bisa diatasi dan laptop akan bisa berfungsi kembali, asalkan tahu cara penanganannya dengan tepat.

Nah berikut ini kami akan memberikan cara mengatasi laptop blank yang bisa kalian coba sendiri di rumah. Berikut paparannya, seperti dilansir dari blog resmi Acer, Selasa (12/4/2022):

1. Cek Layar

Masalah layar hitam atau blank tidak selalu menandakan kerusakan parah, melainkan disebabkan oleh kesalahan kecil di sistem sehingga laptop tidak bekerja sebagaimana mestinya.



Karena itu, selalu pastikan layar laptop dapat berfungsi dengan baik, yakni dengan menguji output display laptop. Coba hubungkan laptop dengan monitor eksternal.

Jika pada layar eksternal dapat menampilkan tampilan normal, berarti sumber masalah terletak pada layar laptop atau kabel display laptop. Kalau sudah begini, segera perbaiki layar laptop.

2. Periksa Resolusi Layar

Mengatur resolusi laptop lebih tinggi dari kemampuan laptop tentu saja bisa menyebabkan layar blank, terutama pada laptop dengan layar beresolusi rendah.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cara Masuk dan Keluar...
Cara Masuk dan Keluar Recovery Mode di HP Android
Bagaimana Cara Screen...
Bagaimana Cara Screen Mirroring iPhone ke TV? Ini Langkah Mudahnya
Cara Daftar Cek Kesehatan...
Cara Daftar Cek Kesehatan Gratis di Aplikasi dan Offline
Cara Menghilangkan Filter...
Cara Menghilangkan Filter Rotoscope di TikTok Tanpa Pakai Aplikasi Lain
5 Cara Cek Identitas...
5 Cara Cek Identitas lewat Nomor Rekening Bank
5 Cara Selamatkan Smartphone...
5 Cara Selamatkan Smartphone Akibat Terguyur Air Hujan
Cara Menghapus WA dengan...
Cara Menghapus WA dengan Mudah dan Cepat Tanpa Terdeteksi
Cara Menghilangkan Iklan...
Cara Menghilangkan Iklan di HP Xiaomi MIUI 12
Cara Melihat Screen...
Cara Melihat Screen Time Xiaomi yang Lebih Menyenangkan
Rekomendasi
3 Tips Buka Puasa Sehat...
3 Tips Buka Puasa Sehat ala Ade Rai, Hindari Gorengan Perbanyak Serat
Motif Pembunuh Ibu dan...
Motif Pembunuh Ibu dan Anak di Tambora karena Sakit Hati Dimarahi Korban
Perpusnas dan Kemendikti...
Perpusnas dan Kemendikti Permudah Peneliti Mengakses Jurnal Elektronik
Berita Terkini
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
17 menit yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
3 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
6 jam yang lalu
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
8 jam yang lalu
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
12 jam yang lalu
4 Cara Menghapus Aplikasi...
4 Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Realme Anti Ribet
13 jam yang lalu
Infografis
Bukan Senjata Nuklir,...
Bukan Senjata Nuklir, Ini 4 Cara Terbaik Melawan Dominasi Barat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved