Elon Musk Pede SpaceX Starship Akan Mencapai Orbit Tahun Ini

Minggu, 13 Februari 2022 - 13:02 WIB
loading...
Elon Musk Pede SpaceX...
Prototipe pesawat luar angkasa SpaceX SN15 mendarat dengan sukses untuk pertama kalinya dari fasilitas pesawat luar angkasa perusahaan di Boca Chica, Texas, AS 5 Mei 2021. Foto/Reuters
A A A
CALIFORNIA - Pendiri sekaligus CEO SpaceX, Elon Musk percaya diri bahwa pesawat antariksa milik mereka, Starship yang akan membawa manusia ke bulan dan Mars akan mencapai orbit bumi untuk pertama kalinya tahun ini. Saat ini SpaceX masih berupaya mengatasi sejumlah masalah teknis.

Elon Musk mengakui kesulitan yang dihadapi SpaceX dalam mengembangkan mesin Raptor 2 untuk roket Super Heavy-nya.

Ini adalah pendorong peluncuran generasi berikutnya yang dapat digunakan kembali yang dirancang untuk membawa pesawat luar angkasa Starship ke orbit.



Dia menyebutkan masalah terjadi dengan melelehnya tabung di dalam ruang pendorong mesin dari panas yang hebat. "Tapi kami sangat dekat untuk menyelesaikan masalah ini," katanya dikutip Reuters, Minggu (13/2/2022).

Diharapkan upaya ini akan meningkatkan produksi menjadi sekitar tujuh atau delapan mesin seminggu pada bulan depan dan menghasilkan Starship baru dan booster setiap bulan pada akhir tahun.

"Saya merasa pada titik ini sangat yakin bahwa kita akan mengorbit (dengan Starship) tahun ini," kata Musk . Sejauh ini Starship telah menerbangkan 144 peluncuran yang sukses dan 106 pendaratan kembali.



Sembilan bulan lalu, perusahaan luar angkasa swasta yang berbasis di California ini mencapai peluncuran dan pendaratan roket prototipe Starship pertama yang sukses. Dalam penerbangan uji coba sebelumnya, empat kali Starship gagal mendarat dan meledak.
(ysw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Elon Musk dan Tantangan...
Elon Musk dan Tantangan Etika dalam Gaming
Buntut Tarif Impor Baru,...
Buntut Tarif Impor Baru, Elon Musk dan Mark Zuckerberg Cs Rugi Rp3,48 Kuadriliun dalam Sehari
Elon Musk Tegaskan Akan...
Elon Musk Tegaskan Akan Bertahan di Gedung Putih hingga Misi DOGE Tuntas
Grok Kecerdasan Buatan...
Grok Kecerdasan Buatan Elon Musk Bermasalah dengan Pemerintah AS
Blokir Konten yang Dicap...
Blokir Konten yang Dicap Berbahaya , X Gugat India
Elon Musk Umumkan X...
Elon Musk Umumkan X Diserang Besar-besaran
Gunakan Starlink, Elon...
Gunakan Starlink, Elon Musk Ancam Ukraina untuk Berhenti Perang
Meluncur Tak Terkendali,...
Meluncur Tak Terkendali, Roket SpaceX Meledak di Luar Angkasa
Grox 3 Diluncurkan,...
Grox 3 Diluncurkan, Ini Kelebihannya Dibandingkan AI ChatGPT dan DeepSeek
Rekomendasi
Pegadaian Hadirkan Kenyamanan...
Pegadaian Hadirkan Kenyamanan Beribadah melalui Karpet Bersih yang Terawat
Freeport Setor Rp7,73...
Freeport Setor Rp7,73 Triliun ke Pusat dan Daerah atas Keuntungan Bersih 2024
Benarkah Perusahaan...
Benarkah Perusahaan Satelit China Dukung Houthi Yaman Perangi AS?
Berita Terkini
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
11 jam yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
13 jam yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
1 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
1 hari yang lalu
Wikipedia Tawarkan Data...
Wikipedia Tawarkan Data ke Keggle untuk Melatih AI
1 hari yang lalu
China Negara Pertama...
China Negara Pertama yang Rutin Menggunakan Reaktor Nuklir Thorium
1 hari yang lalu
Infografis
2 Negara NATO akan Kirim...
2 Negara NATO akan Kirim Jet Tempur dan Kapal Perang ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved