Unboxing dan Review Galaxy S21 FE 5G, Flagship Terjangkau Samsung di 2022!

Rabu, 05 Januari 2022 - 13:08 WIB
loading...
A A A
Karena versi ”ekonomis”, maka lensa tele 64 MP di S21 5G dipangkas jadi hanya 8 MP di Galaxy S21 FE 5G. Tapi, bagaimana hasilnya?

Unboxing dan Review Galaxy S21 FE 5G, Flagship Terjangkau Samsung di 2022!

Fitur kameranya sendiri cukup lengkap. Ada Single Take, Portrait, Photo & Video, Pro, Panorama, Food, Night, Portrait Video, Pro Video, Super Slomo, Slow Motion, Hyperlapse dan Dual Recording. Untuk fitur-fiturnya sudah sama dengan keluarga S21 lainnya.

Nah, hasil fotonya sendiri sangat tajam. Tingkat kontrasnya menurut SINDOnews sama seperti ponsel Samsung yang sudah ada. Yakni kontras yang menonjol dan kurang natural. Termasuk saturasinya yang tinggi.

Tapi ini memang jadi ciri khas Samsung. Dampak positifnya memang kita tidak perlu mengedit terlalu banyak sebelum mengunggahnya di media sosial.

Ketajaman foto Galaxy S21 FE 5G menurut SINDOnews jadi juara. Berikut hasil foto Portraitnya:
Unboxing dan Review Galaxy S21 FE 5G, Flagship Terjangkau Samsung di 2022!
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Samsung Galaxy S21 FE...
Samsung Galaxy S21 FE 5G Turun Harga dan Tambah Warna Baru di 2023
Begini Hasil Foto Kamera...
Begini Hasil Foto Kamera Samsung Galaxy S21 FE 5G
Harga Rp9 Juta, Ini...
Harga Rp9 Juta, Ini Keuntungan Beli Paket Bundling Galaxy S21 FE Telkomsel Halo
Komparasi Galaxy S21...
Komparasi Galaxy S21 FE vs Galaxy S20 FE, Apa Saja Bedanya?
Komparasi Galaxy S21...
Komparasi Galaxy S21 FE 5G vs Galaxy S20 FE, Note FE, S10 Lite dan Note 10 Lite
Ini Harga, Spesifikasi,...
Ini Harga, Spesifikasi, dan Bonus Pembelian Samsung Galaxy S21 FE 5G
Rekomendasi
Geby Adiwibawa Bidik...
Geby Adiwibawa Bidik Juara di Liber Win Billiard Cloth Cup 2025
BI Potong Proyeksi Pertumbuhan...
BI Potong Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia 2025 Jadi 4,6-5,4 Persen
Polemik TNI Jaga Kejaksaan,...
Polemik TNI Jaga Kejaksaan, DPP PGNR Sebut Sudah Prosedural
Berita Terkini
Cara Mengubah Kuota...
Cara Mengubah Kuota Belajar Menjadi Kuota Utama XL, Apakah Bisa?
China Bocor Halus: Robot...
China Bocor Halus: Robot Humanoid Tiangong Jadi Open Source, Siapa Saja Boleh Gunakan dan Kembangkan!
Era Baru Internet Tanpa...
Era Baru Internet Tanpa Kartu Fisik, Begini Jurus XLSMART Dorong Adopsi eSIM!
Varian JN.1 Picu Lonjakan...
Varian JN.1 Picu Lonjakan Drastis Kasus Covid-19 di Asia
Keseringan Menggunakan...
Keseringan Menggunakan Ponsel Diklaim Menyebabkan Kepala Tertunduk
Nama Baru Elon Musk...
Nama Baru Elon Musk di X Menyebabkan Kripto Tiba-tiba Melonjak
Infografis
12 Jenis Pisang Terbaik...
12 Jenis Pisang Terbaik di Dunia, Nomor 4 dari Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved