Cara Melacak Handphone Dalam Keadaan Mati, Cermati!

Jum'at, 03 Desember 2021 - 08:00 WIB
loading...
A A A
3. Melacak Handphone yang Hilang Menggunakan Google Maps
Cara Melacak Handphone Dalam Keadaan Mati, Cermati!


Anda bisa menemukanhandphoneyang hilang menggunakan aplikasi Find My Device dan Google Maps . Namun, Anda perlu mengunduhkedua aplikasi terlebih dulu sebelum hilang.

Anda memerlukan login ke akun Google yang terhubung ke ponsel yang hilang menggunakan komputer atau perangkat lainnya. Masuk ke Google Maps dan klik menu serta tap lebih lanjut pada opsi Your Timeline. Sekarang, masukkan tanggal untuk memeriksa riwayat lokasi perangkat Anda yang hilang pada hari itu.

4. Cara Melacak Android Hilang Menggunakan Google ADM
Cara Melacak Handphone Dalam Keadaan Mati, Cermati!


Dilansir dari support.google Google ADM atau (Android Device Manager) adalah aplikasi gratis dan aplikasi bawaan yang disediakan oleh Google yang memiliki fungsi utama untuk mendeteksi keberadaan handphone yang hilang.

Syaratnya untuk menggunakannya hanya satu, asal handphone tujuan selalu mengaktifkan GPS. Selain itu, pelacakan menggunakan Google ADM juga bisa dilakukan hanya untuk handphoneyang menggunakan sistem operasi Android.

Berikut langkah-langkahnya:
- Anda bisa menggunakan gadget lain atau laptop untuk login ke ADM dengan menggunakan akun Google untuk login.
- Setelah memasukkan ID dan kata sandi gmail, klik accept.
- Lalu Anda akan melihat nama smartphone yang terkoneksi dengan alamat email yang digunakan. Klik nama smartphone atau handphone yang hilang.
- Akan keluar tempat handphone yang hilang berada.
- Jika ADM tidak muncul, kemungkinan handphone terdapat gangguan atau mati total dengan sistem yang rusak sehingga penggunaan cara ini memang tidak seampuh menggunakan Google Maps dalam cara melacak HP hilang.

Nah demikian cara melacak HP yang hilang, semoga bermanfaat!
(wsb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kebiasaan Umum saat...
Kebiasaan Umum saat Telepon Ini Dapat Memicu Kecemasan Mental
Elon Musk Siap Hadirkan...
Elon Musk Siap Hadirkan Penantang Gmail, Ini Bocorannya
Internet Tak Kuat Menahan...
Internet Tak Kuat Menahan Beban Duel Mike Tyson Vs Jake Paul
Internet Mati Total,...
Internet Mati Total, Alat Komunikasi Ini Jadi Andalan Warga Gaza
Cara Memblokir Pengirim...
Cara Memblokir Pengirim Pesan Spam di Gmail 
Mengenal Teori Dead...
Mengenal Teori Dead Internet: Klaim Mengerikan Ketika Web Dikendalikan oleh Bot dan AI
Gmail Luncurkan Fitur...
Gmail Luncurkan Fitur Cerdas yang Terhubung dengan AI Gemini
Terpilih Jadi Ketum...
Terpilih Jadi Ketum APJII di Munas XII, Muhammad Arif Fokus Organisasi dan Layanan
Gmail Down Layanan Google...
Gmail Down Layanan Google Terganggu di Seluruh Dunia
Rekomendasi
Ditemui Legislator Partai...
Ditemui Legislator Partai Perindo, Warga Donggala Curhat Kebutuhan Air Bersih hingga Bus Sekolah
KIP Kuliah untuk 544.000...
KIP Kuliah untuk 544.000 Mahasiswa Sudah Ditransfer, Begini Cara Ceknya
MNC Sekuritas dan BRI-MI...
MNC Sekuritas dan BRI-MI Gelar Edukasi Pasar Modal Syariah di Politeknik Negeri Jakarta
Berita Terkini
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
3 jam yang lalu
Sebagian Besar Kerak...
Sebagian Besar Kerak Bumi yang Hilang Ditemukan, di Sini Letaknya
4 jam yang lalu
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
8 jam yang lalu
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
11 jam yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
15 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
18 jam yang lalu
Infografis
Selama Ramadan, Penggunaan...
Selama Ramadan, Penggunaan Bahu Jalan Tol Dalam Kota Dimajukan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved