Daftar 10 Asteroid Terbesar yang Pernah Menghantam Bumi

Kamis, 18 November 2021 - 21:43 WIB
loading...
A A A
7. Kara
Daftar 10 Asteroid Terbesar yang Pernah Menghantam Bumi

Tumbukan asteroid terbesar ketujuh membentuk Kawah Kara dengan radius 40,3891 mil (65 km) di Nenetsia, Rusia, terjadi pada 70,3 juta tahun lalu. Kara adalah kawah meteor di Semenanjung Yugorsky, yang sudah mengalami erosi sangat besar. Diperkirakan sebelum tergerus erosi diameternya 120 km.

8. Chicxulub
Daftar 10 Asteroid Terbesar yang Pernah Menghantam Bumi

Tumbukan asteroid terbesar kedelapan menciptakan Kawah Chicxulub dengan radius 106-186.411 mil (180 km) di Yucatan, Meksiko, terjadi pada 65 juta tahun lalu. Peristiwa tumbukan asteroid ini telah dikonfirmasi menyebabkan kepunahan massal di Bumi pada waktu itu.

Kawah Chicxulub adalah kawah kuno yang terkubur di Semenanjung Yukatan, akibat dari tabrakan asteroid berdiameter 11-81 km. Pusat kawah ini terletak di Kota Chicxulub.

9. Popigai
Daftar 10 Asteroid Terbesar yang Pernah Menghantam Bumi

Tumbukan asteroid terbesar kesembilan membentuk Kawah Popigai dengan radius 62,1371 mil (100 km) di Siberia, Rusia, terjadi pada 35,7 juta tahun lalu. Penabrak dalam peristiwa ini telah diidentifikasi sebagai asteroid chondrite berdiameter 8 km (5 mil) atau asteroid berbatu berdiameter 5 km (3,1 mil).

10. Chesapeake
Tumbukan asteroid terbesar kesepuluh membentuk Kawah Teluk Chesapeake dengan radius 52,8166 mil (85 km) di Virginia, Amerika Serikat, terjadi pada 35 juta tahun yang lalu. Sampai tahun 1983 tidak ada bukti adanya kawah tumbukan besar yang terkubur di bawah bagian bawah Teluk Chesapeake dan semenanjung sekitarnya. (Baca juga; Bumi Nyaris Dihantam Asteroid, Lintasannya Hanya Berjarak 3.000 Kilometer )

Petunjuk pertama adalah lapisan ejecta setebal 8 inci (20 cm) yang ditemukan di inti pengeboran yang diambil dari Atlantic City, New Jersey, sekitar 274 km ke utara. Lapisan tersebut berisi manik-manik kaca menyatu yang disebut tektites dan butiran kuarsa yang merupakan tanda-tanda dampak dari pijaran cahaya.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
NASA Umumkan Baru Saja...
NASA Umumkan Baru Saja Selamatkan Bumi dari Kehancuran
NASA Kurangi Risiko...
NASA Kurangi Risiko Ancaman Asteroid Berbahaya Menjadi 0,28 Persen
NASA Beberkan Bukti...
NASA Beberkan Bukti Risiko Bumi Dihantam Asteroid Semakin Meningkat
Ilmuwan Sebut Ledakan...
Ilmuwan Sebut Ledakan Asteroid YR4 Lebih dari 500 Kali Kekuatan Bom Atom
Tidak Mau Kalah dari...
Tidak Mau Kalah dari NASA, China Siap Selamatkan Bumi dari Ancaman Astroid
Kondisi Alam Semesta...
Kondisi Alam Semesta Tidak Stabil, NASA Minta Penduduk Bumi Siaga 1
Bak Film Armageddon,...
Bak Film Armageddon, Astroid Pembawa Petaka Bennu Diprediksi Tabrak Bumi 157 Tahun Lagi
Benda-benda Langit Akan...
Benda-benda Langit Akan Berjatuhan ke Bumi, NASA Kirim Pesan Penting
NASA Kumpulkan Sampel...
NASA Kumpulkan Sampel Kehidupan dari Asteroid Bennu
Rekomendasi
Dasco Sebut Solusi Pengangkatan...
Dasco Sebut Solusi Pengangkatan CPNS-PPPK Diumumkan Pekan Depan
Toyota Yaris Listrik:...
Toyota Yaris Listrik: Prototipe Siap, Pasar Belum Menyambut!
Super Tim Patrick Kluivert:...
Super Tim Patrick Kluivert: Armada Elite di Balik Timnas Indonesia
Berita Terkini
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
10 menit yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
13 menit yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
3 jam yang lalu
Sebagian Besar Kerak...
Sebagian Besar Kerak Bumi yang Hilang Ditemukan, di Sini Letaknya
4 jam yang lalu
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
8 jam yang lalu
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
12 jam yang lalu
Infografis
10 Pengusaha Sukses...
10 Pengusaha Sukses yang Memulai Bisnis di Usia 50 Tahun ke Atas
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved