Cara Memindahkan Stiker Telegram ke WhatsApp dengan Mudah Tanpa Aplikasi

Minggu, 31 Oktober 2021 - 14:29 WIB
loading...
Cara Memindahkan Stiker...
Cara memindahkan stiker Telegram ke WhatsApp bisa dilakukan dengan mudah. Foto/dok
A A A
JAKARTA - Cara memindahkan stiker Telegram ke WhatsApp bisa dilakukan dengan mudah tanpa harus menginstall aplikasi lain. Dengan memindahkan stiker telegram ke WhatsApp ini, dijamin obrolan di WA bisa semakin seru.

Telegram yang menjadi pesaing WhatsApp memiliki segudang stiker yang tidak kalah keren dengan rivalnya. Stiker tersebut bisa juga Anda gunakan di aplikasi WhatsApp dengan cara memindahkannya tanpa perlu lagi aplikasi pihak ketiga.

Memindahkan stiker dari Telegram ke WhatsApp lebih simpel dibanding Anda harus membuat stiker sendiri. Ditambah lagi banyak pilihan yang bisa kamu lakukan sehingga kamu bebas memilih yang sesuai dengan karakter Anda.



Dengan banyaknya stiker yang Anda miliki, dijamin chatting kamu dengan grup atau teman bisa makin seru dan ceria. Berikut cara memindahkan stiker Telegram ke WhatsApp tanpa aplikasi yang dikutip dari berbagai sumber:

1. Langkah pertama buka aplikasi Telegram dan klik tiga garis horizontal di pojok kiri atas.

2. Pilih menu Settings dan klik opsi Chat Setting, geser ke bawah dan pilih Stickers and Mask.

3. Selanjutnya klik Trending Stickers dan download stiker dengan ketuk tombol Add. Lalu pilih kembali dan klik tiga titik vertikal di samping sticker pack yang ini dipindahkan ke WhatsApp.

4. Ketika muncul pemberitahuan, lalu klik Copy Link.

5. Jika sudah copy link, kamu kembali lagi ke halaman utama Telegram dan ketuk ikon search di pojok kanan atas.

6. Kemudian cari sticker donwloader bot lalu klik pada sticker bot Telegram.



7. Selanjutnya, tekan tombol Start di bagian bawah dan ketik Settings. Pilih opsi webp only Sticker bot Telegram, lalu paste link yang sudah kamu copy tadi dan kirimkan ke bot.

8. Download folder pack zip tersebut dari bot, lalu extract Folder Stiker Telegram lebih dulu.

9. Pindahkan Stiker Telegram ke WhatsApp dengan klik Add pada file yang sudah diekstrak atau tanda + di pojok kanan bawah. Lalu pilih stiker yang ingin kamu pindahkan ke WhatsApp satu per satu dan klik tanda centang di pojok kanan atas jika sudah rampung.

10. Untuk mengetahui apakah sticker baru sudah masuk, buka aplikasi WhatsApp dan pilih ctahroom. Ketuk ikon smiley di pojok kiri bawah untuk menemukan stiker yang baru kamu pindahkan dari Telegram.
(ysw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Admin WhatsApp Ditembak...
Admin WhatsApp Ditembak Mati Anggota Group usai Dikeluarkan dari Group
Konten Telegram Kini...
Konten Telegram Kini Bisa Disebar lewat Google Cast
Bank di Arab Saudi Dilarang...
Bank di Arab Saudi Dilarang Gunakan WhatsApp
Cuan Ramadan! WhatsApp...
Cuan Ramadan! WhatsApp Rilis Fitur Baru, Bantu UMKM Kebanjiran Order!
Meta Tidak Izinkan Pengguna...
Meta Tidak Izinkan Pengguna Menyimpan File Video Live di Facebook
WhatsApp Luncurkan Fitur...
WhatsApp Luncurkan Fitur Tema Obrolan, Ini Fungsinya
Cara Mengganti Tema...
Cara Mengganti Tema WhatsApp di iPhone agar Tidak Membosankan
Mark Zuckerberg: 2025...
Mark Zuckerberg: 2025 Bakal Jadi Tahun yang Panas bagi Meta
WhatsApp Disusupi Spyware!...
WhatsApp Disusupi Spyware! HP Jadi Mata-mata di Saku Anda?
Rekomendasi
Salinan Audit BPKP Tak...
Salinan Audit BPKP Tak Diberikan ke Tom Lembong, Pakar Hukum Ragukan Kualitasnya
Meghan Markle Buat Masalah...
Meghan Markle Buat Masalah Lagi dengan Kate Middleton Imbas Temui Pangeran Harry
Putin: Rusia Siap Gencatan...
Putin: Rusia Siap Gencatan Senjata dengan Ukraina
Berita Terkini
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
52 menit yang lalu
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
4 jam yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
8 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
10 jam yang lalu
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
12 jam yang lalu
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
16 jam yang lalu
Infografis
Cara Mudah Mengatasi...
Cara Mudah Mengatasi dan Mencegah Kenakalan Remaja
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved