Sempat Viral, Ini Penjelasan LAPAN Terkait Foto Kilatan Hijau di atas Gunung Merapi

Minggu, 30 Mei 2021 - 22:05 WIB
loading...
Sempat Viral, Ini Penjelasan...
Sebuah foto yang menampilkan kilatan hijau di Gunung Merapi mendadak viral belum lama ini. Foto: Instagram @Gunarto_Song
A A A
JAKARTA - Pada Kamis (27/5) silam, sebuah unggahan milik akun Instagram @Gunarto_Song mendadak viral, lantaran menampilkan foto Gunung Merapi dan kilatan cahaya berwarna hijau yang menjulang ke langit.

Penampakan tersebut juga dikomfirmasi melalui pantauan CCTV Merapi dari Pos Klaitengah Kidul, yang juga mendapat momen tersebut.


Merespon hal ini, Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN) menjelaskan, berdasarkan data International Meteor Organization (IMO), selama Mei 2021 setidaknya terdapat dua hujan meteor yang sedang aktif.

Pertama, Hujan Meteor Eta Aquarid (031 ETA) yang aktif sejak 19 April hingga 28 Mei 2021. Puncaknya terjadi pada 6 Mei pukul 03 UT, dengan intensitas 50 meteor per jam ketika di Zenit.

Kedua, Hujan Meteor Arietid (171 ARI) yang aktif sejak 14 Mei hingga 24 Juni 2021. Puncaknya terjadi pada 7 Juni, dengan intensitas 30 meteor per jam ketika di Zenit.

Berdasarkan dua data tersebut, LAPAN menyimpulkan bahwa ada dugaan kilatan cahaya kehijauan yang muncul di dekat Gunung Merapi kemungkinan disebabkan aktivitas hujan meteor.

"Peristiwa jatuhnya meteor adalah peristiwa astronomi yang biasa terjadi dan tidak ada hubungannya dengan apapun," jelas LAPAN, dikutip dari laman resminya, Minggu (30/5).



Kilatan cahaya yang secara virtual tidak terlalu besar dan ditambah tidak adanya ledakan, diperkirakan meteor yang jatuh tersebut berukuran tidak terlalu besar.

"Setidaknya berukuran kerikil dan bisa jadi habis terbakar di atmosfer," tutup LAPAN.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Potret Gunung Pelangi...
5 Potret Gunung Pelangi di Indonesia yang Punya Pemandangan Indah
Apakah Gunung Bisa Bergerak?...
Apakah Gunung Bisa Bergerak? Ternyata Pernah Disebutkan dalam Al-Qur’an
Tidak Meletus selama...
Tidak Meletus selama 800 Tahun, Gunung Berapi Ini Keluarkan Aktivitas Vulkanik Lagi
Lubang Misterius Terlihat...
Lubang Misterius Terlihat di Google Maps, Diduga Bekas Meteor Kuno
Waspada, Asteroid Seukuran...
Waspada, Asteroid Seukuran Gedung 60 Lantai Meluncur ke Bumi
Meteor yang Meledak...
Meteor yang Meledak di Langit Filipina Catat Rekor Tercepat
Ratusan Meteor dari...
Ratusan Meteor dari 5 Kawah Mars Jadi Ancaman Baru Bumi
Gunung Api Tanzania...
Gunung Api Tanzania Punya Lava Teraneh di Bumi, Perlahan Tenggelam ke Dalam Tanah
NASA Klaim Patung Liberty...
NASA Klaim Patung Liberty Hampir Hancur Selasa Lalu, Ini Penyebabnya
Rekomendasi
Marc Marquez Juara Sprint...
Marc Marquez Juara Sprint Race MotoGP Spanyol 2025, Fabio Quartararo Kecelakaan
Sekjen Perindo Hadiri...
Sekjen Perindo Hadiri Pengukuhan Pengurus DPP Hanura
Isu TNI Masuk Kampus...
Isu TNI Masuk Kampus Hanya Gorengan, Akademisi Unindra Ajak Lawan Narasi Pecah Belah Bangsa
Berita Terkini
Perkuat Identitas dengan...
Perkuat Identitas dengan Tema Retro, LG Mendefinisikan Ulang Pengalaman Konsumen
5 jam yang lalu
7 Cara Mengatasi Ghost...
7 Cara Mengatasi Ghost Touch pada iPhone, Ternyata Mudah!
8 jam yang lalu
iPhone 16 Baru Diluncurkan,...
iPhone 16 Baru Diluncurkan, Pahami Istilah iPhone Inter
9 jam yang lalu
Cara Mengganti Bahasa...
Cara Mengganti Bahasa di HP Samsung, Wajib Tahu!
10 jam yang lalu
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
1 hari yang lalu
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
1 hari yang lalu
Infografis
Catat ya! Ini 4 Larangan...
Catat ya! Ini 4 Larangan saat Berwisata di Gunung Bromo
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved