Blutizen Bagikan Berbagi Takjil Selama Bulan Ramadhan

Minggu, 25 April 2021 - 17:14 WIB
loading...
Blutizen Bagikan Berbagi...
Blutizen (Budi Luhur Citizen) Berbagi Takjil. Kegiatan dilakukan hingga puasa berakhir, setiap hari senin hingga jumat berlokasi di depan kampus . FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - Selama bulan suci ramadan Universitas Budi Luhur menggelar kegiatan Blutizen (Budi Luhur Citizen) Berbagi Takjil. Kegiatan dilakukan hingga puasa berakhir, setiap hari senin hingga jumat berlokasi di depan kampus Budi Luhur.

Mereka yang terlibat dalam kegiatan ini merupakan mahasiswa dan mahasiswi yang tergabung dalam Relawan Budi Luhur Peduli Sekitar. Dalam sehari sebanyak 10 relawan diterjunkan untuk membagikan takjil bagi masyarakat pengguna jalan saat berbuka puasa. Ada 150 Takjil yang dibagikan setiap harinya berisi makanan khas ramadan seperti kolak, kurma, permen dan minuman hangat.

Para pengguna jalan mulai dari pengemudi ojek online, sopir angkutan, sopir bus , pemulung,hingga penjual gorengan merasa senang dan bahagia dengan adanya pembagian takjil ini.

BACA JUGA - Retakan Bertahap di KRI Nanggala 402 Membuat Sonar Tak Membaca

“ Alhamdullilah lumayan untuk berbuka dijalan, semoga berkah ya” ucap Sugi pengemudi ojek online. Uniknya tidak hanya takjil saja yang dibagikan tetapi juga pesan-pesan kebudiluhuran seperti “Selama Hidup Anda Tidak Akan Bahagia, Selama Uang Menjadi Tujuan Anda” dari Pendiri Yayasan Budi Luhur Cakti Drs. Djaetun HS juga disampaikan melalui papan tulisan yang dibawa oleh relawan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Puasa Ramadan, Ini 5...
Puasa Ramadan, Ini 5 Aplikasi Penyedia Jadwal Imsak dan Berbuka
Teknologi Terus Berkembang,...
Teknologi Terus Berkembang, Calon Rektor UPDM Harus Memilki Integritas Akademik Terbaik
Survei Online Ramadan:...
Survei Online Ramadan: Warganet Pilih Belanja Pakaian dan Berbuka dengan Gorengan
Lewat Zoom dan Youtube,...
Lewat Zoom dan Youtube, UBL Sharing Cara Kerja Aman di Luar Negeri
Program MBKM UBL Bangun...
Program MBKM UBL Bangun Desa Jabung Jadi Desa Digital
Lewat Riset Komprehensif...
Lewat Riset Komprehensif Startup, Thunderbird School Gelar GEW
5 Manfaat Kurma untuk...
5 Manfaat Kurma untuk Berbuka Puasa, Bisa Mengontrol Nafsu Makan
Semarakkan Ramadan dan...
Semarakkan Ramadan dan Tingkatkan Kepedulian Sosial, Polres Dumai Bagikan Takjil
Begini Cara Berbuka...
Begini Cara Berbuka Puasa Sesuai Sunnah Rasulullah
Rekomendasi
Bendera Israel Berkibar...
Bendera Israel Berkibar di Maroko selama Latihan Militer, Dunia Murka
Pengungkapan Group Fantasi...
Pengungkapan Group Fantasi Sedarah Bukti Polri Hadir sebagai Pelindung dan Penjaga Moral Bangsa
10.000 Unit Cybertruck...
10.000 Unit Cybertruck Belum Terjual, Tesla Panik
Berita Terkini
Kemampuan Kacamata Pintar...
Kemampuan Kacamata Pintar Android XR Resmi Diperlihatkan
Hypernet Technologies...
Hypernet Technologies dan Lippo Mall Kemang Jalin Kolaborasi lewat Tenant Gathering
Beda Kelas Indonesia...
Beda Kelas Indonesia dan Korea dalam Mengelola Keamanan Siber: yang Satu Transparan, Lainnya Saling Lempar Tanggung Jawab
Bangun Kesehatan dan...
Bangun Kesehatan dan Pendidikan yang Terkoneksi dengan Hypernet Technologies, Aruba dan Hikvision
Noda Hitam di Tengah...
Noda Hitam di Tengah Pandemi: Situs PeduliLindungi Disusupi Judi Online
Cara Melakukan Drop...
Cara Melakukan Drop Pin di Google Maps dan Apa Saja Fungsinya?
Infografis
Putin Umumkan Gencatan...
Putin Umumkan Gencatan Senjata Sepihak selama 30 Jam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved