Perbandingan Media Penyiaran Sekarang dan Dulu di Indonesia

Jum'at, 02 April 2021 - 23:02 WIB
loading...
Perbandingan Media Penyiaran...
Ilustrasi siaran TV. FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - Setiap tanggal 1 April kemarin, diperingati sebagai Hari Penyiaran Nasional. Teknologi penyiaran di Indonesia telah mengalami evolusi seiring dengan perkembangan zaman.

Saat ini, salah satu upaya memajukan penyiaran di Tanah Air, pemerintah sedang menggodok sistem analog switch off dan beralih ke televisi digital.

Melansir dari akun media sosial resmi Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo), Jumat (2/4/2021), media penyiaran yang ada sekarang tidak seperti dulu yang memiliki banyak keterbatasan.

Misalnya, siaran dan pilihan yang terbatas. Zaman dulu juga harus memiliki perangkat radio atau televisi untuk menikmati siaran. Selain itu, belum portabel dan bergantung dengan sinyal dari antenna.

"Media penyiaran sekarang lebih dinamis, dan tentunya memberikan banyak kemudahan untuk kita," kata Kominfo.

Hal tersebut terlihat dari lebih banyaknya pilihan yang disuguhkan kepada masyarakat. Menonton televisi dan mendengarkan radio juga sudah bisa secara daring.

Selain itu, penyiaran bisa dinikmati kapan saja dan di mana saja, cukup dengan ponsel maupun laptop. Dari segi kualitas, penyiaran saat ini juga terlihat lebih jernih.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cara Setting Parabola...
Cara Setting Parabola untuk Nonton TV Digital
Xiaomi TV S Mini LED...
Xiaomi TV S Mini LED Series 2025: Standar Baru Pengalaman Visual yang Imersif
Disemati Teknologi Quantum...
Disemati Teknologi Quantum Dot, TV Ini Jamin Acara Nobar Kian Seru
Apple Siap Memproduksi...
Apple Siap Memproduksi Televisi Berteknologi AI dan Siri?
TV Premium dari AQUA...
TV Premium dari AQUA Ini Tawarkan Pengalaman Main Game Lebih Responsif
Televisi dengan Engine...
Televisi dengan Engine Revolusioner AI Diperkenalkan
Jawab Kebutuhan Konsumen,...
Jawab Kebutuhan Konsumen, AQUA Elektronik Luncurkan QLED S80EUX Series
98QNED89 TV Terbaru...
98QNED89 TV Terbaru LG Siap Pre-Order di Online Brand Store Mulai 11 Jun 2024
Inovasi Prosesor AiPQ...
Inovasi Prosesor AiPQ Pro Jadikan Warna Televisi Beradaptasi Otomatis
Rekomendasi
Kim Soo Hyun Akhirnya...
Kim Soo Hyun Akhirnya Akui Pacari Kim Sae Ron, Picu Kemarahan Publik
Eks Ketua KPK Firli...
Eks Ketua KPK Firli Bahuri Kembali Ajukan Praperadilan, Sidang Perdana Digelar Rabu Pekan Depan
Dasco Sebut Solusi Pengangkatan...
Dasco Sebut Solusi Pengangkatan CPNS-PPPK Diumumkan Pekan Depan
Berita Terkini
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
13 menit yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
16 menit yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
4 jam yang lalu
Sebagian Besar Kerak...
Sebagian Besar Kerak Bumi yang Hilang Ditemukan, di Sini Letaknya
4 jam yang lalu
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
8 jam yang lalu
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
12 jam yang lalu
Infografis
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Indonesia Hadapi Australia dan Bahrain
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved