Waduh, Muncul Bug di Mac M1 Bikin Pengguna Tak Bisa Unduh Aplikasi iOS

Kamis, 04 Maret 2021 - 15:05 WIB
loading...
Waduh, Muncul Bug di...
Mac dengan chip M1 ternyata masih memiliki beberapa bug.
A A A
CUPERTINO - Untuk membantu mengatasi kurangnya aplikasi asli yang tersedia di platform M1 , Apple telah mengizinkan pengguna Mac M1 untuk mengunduh aplikasi iOS. Tindakan ini diambil Apple dengan asumsi pengembang telah menyediakan opsi untuk aplikasi mereka .

Namun ternyata, beberapa pengguna mengalami masalah dengan sistem ini, di mana mereka tidak dapat mengunduh aplikasi iOS dari Mac App Store.



Menurut para pengguna ini, tampaknya ketika mereka mencoba mengunduh aplikasi iOS dari Mac App Store, animasi berputar seperti sedang diproses, tetapi tidak terjadi apa-apa.

Dilansir dari Ubergizmo, Rabu (3/3), bug ini tiba-tiba saja muncul padahal sebelumnya tidak ada, kemungkinan pembaruan macOS terbaru yang menjadi penyebab adanya bug tersebut.

Beberapa pengguna mengklaim mereka telah melaporkan ke Apple .

Sayangnya sejauh ini belum ada informasi dari Apple mengenai tindakan apa yang bisa dilakukan untuk memperbaikinya.



Sekadar informasi, komputer Mac M1 bisa mengunduh dan menjalankan aplikasi iOS. Hal ini hanya bisa dilakukan jika pengembangnya memilih untuk ikut serta menghadirkan fitur tersebut. Artinya tidak semua aplikasi iOS bisa mendukung Mac M1.

Kemampuan ini dimaksudkan agar memungkinkan pengguna menjalankan aplikasi iOS. Dengan begitu, akan lebih banyak fungsionalitas pada platform baru.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
MacBook Air dengan Chip...
MacBook Air dengan Chip M4: Lebih Kencang tapi Justru Semakin Murah
Apple Siap Luncurkan...
Apple Siap Luncurkan MacBook Air Minggu Ini, Berikut Bocorannya
Rusia Bocorkan Spek...
Rusia Bocorkan Spek Apple MacBook Pro dengan Chip M4
Cara Membagi Monitor...
Cara Membagi Monitor Macbook Menjadi 2 Layar, Ketahui Agar Bisa Multitasking
Cara Mengubah Nama AirDrop...
Cara Mengubah Nama AirDrop di Macbook, Ternyata Mudah!
Cara Screenshot Layar...
Cara Screenshot Layar di MacBook, Mudah dan Cepat
MacBook vs Windows:...
MacBook vs Windows: 10 Keunggulan MacBook yang Bikin Penggunanya Klepek-klepek!
Cara Mengatasi Apple...
Cara Mengatasi Apple Tidak Dapat Memeriksa App untuk Perangkat Lunak pada Macbook
Apple Klaim Kekuatan...
Apple Klaim Kekuatan MacBook M3 Melebihi PC Windows
Rekomendasi
RSIJ Cempaka Putih,...
RSIJ Cempaka Putih, FKUI, dan RSCM Kerja Sama Pendidikan dan Layanan Kesehatan
Telkom Indonesia Hadirkan...
Telkom Indonesia Hadirkan Data Center di Batam, Kapasitas Capai 54 MW
GAC Honda P7 Meluncur...
GAC Honda P7 Meluncur di China, Logo Baru Diperkenalkan
Berita Terkini
Bukti Terkuat Adanya...
Bukti Terkuat Adanya Kehidupan di Luar Bumi Ditemukan
3 jam yang lalu
Saham Perusahaan Teknologi...
Saham Perusahaan Teknologi AS Anjlok Imbas Tarif Trump
4 jam yang lalu
Apple Siapkan Perangkat...
Apple Siapkan Perangkat Andalan untuk Gantikan iPhone
5 jam yang lalu
Hypernet dan Huawei...
Hypernet dan Huawei Jalin Kemitraan Strategis untuk Pemberdayaan Digital UKM
14 jam yang lalu
Jawaban Kenapa Kucing...
Jawaban Kenapa Kucing Berwarna Oranye Punya Banyak Kelebihan Akhirnya Terungkap
16 jam yang lalu
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan...
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan Hidup-hidup untuk Pertama Kalinya
18 jam yang lalu
Infografis
Kapal Selam Nuklir AS...
Kapal Selam Nuklir AS Muncul di Korea Selatan, Korea Utara Marah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved