M80, Modem 5G Jagoan MediaTek untuk Hadang Qualcomm, Ngeri!

Rabu, 03 Februari 2021 - 23:20 WIB
loading...
M80, Modem 5G Jagoan...
M80 telah diuji terhadap standar industri dan diharapkan dapat digunakan oleh pelanggan pada akhir 2021.
A A A
JAKARTA - MediaTek mengumumkan modem M80 5G terbarunya yang menggabungkan teknologi mmWave dan sub-6 GHz 5G ke dalam satu chip.

M80 mendukung kecepatan ultra-cepat pada arsitektur non-standalone (NSA) dan standalone (SA), dengan kecepatan puncak 7,67 Gbps untuk downlink dan 3,76 Gbps untuk uplink.

BACA JUGA: Bak Sutradara, Ini Fungsi Director’s View di Kamera Samsung Galaxy S21 Ultra 5G

Modem ini juga mendukung dual 5G SIM, dual 5G NSA dan jaringan SA, dan dual Voice over New Radio (VoNR) .

"Modem 5G terbaru MediaTek mengintegrasikan dukungan untuk jaringan sub-6 GHz dan mmWave untuk mengatasi peluang ini dan memberi ruang fleksibilitas bagi perancang dan pembuat perangkat lebih banyak lagi," kata JC Hsu, Corporate Vice President and General Manager MediaTek dari unit bisnis Wireless Communications, dalam keterangan pers, Selasa (2/2).

M80 telah diuji terhadap standar industri dan diharapkan dapat digunakan oleh pelanggan pada akhir 2021.

M80 menawarkan dukungan kepada operator di seluruh dunia untuk berbagai teknologi akses radio seperti:

- 3GPP Release 16 standard
- Sub-6 GHz and mmWave dual connectivity and carrier aggregation
- 5G NR (FR1) with more than two carrier aggregation
- 5G mmWave (FR2) up to 8CC
- 5G carrier aggregation with Mixed Duplex (TDD + FDD)
- Dynamic spectrum sharing (DSS) ready

M80 mengintegrasikan teknologi 5G UltraSave dari MediaTek yang meningkatkan desain chip tunggal untuk memberikan lapisan lain dari peningkatan penghematan daya yang ekstensif.

BACA JUGA: Ini Harga dan Spesifikasi Oppo A15s, Layar dan Memorinya Lebih Besar!

M80 juga mengintegrasikan teknologi Dynamic Bandwidth Part (BWP) dari MediaTek yang dirancang untuk mengoptimalkan penggunaan bandwidth guna mengakomodasi permintaan hasil data, baik ringan atau berat.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
MediaTek Hadirkan Chipset...
MediaTek Hadirkan Chipset Baru Dimensity 8300 Ditenagai AI Generatif
MediaTek Luncurkan Dimensity...
MediaTek Luncurkan Dimensity 9300, Diklaim Punya Performa Tinggi dan Hemat Daya
4 Keunggulan MediaTek...
4 Keunggulan MediaTek Helio G99, Chipset Kencang yang Digunakan di Poco M5
MediaTek Luncurkan Chip...
MediaTek Luncurkan Chip Baru Dimensity 9200, Semakin Kecil dan Hemat Daya
Tim Siber Polda Metro...
Tim Siber Polda Metro Temukan Celah Keamanan di Smartphone Asal China
MediaTek Pamer Chip...
MediaTek Pamer Chip Kompanio 1380 Anyar, Apa Saja Keunggulannya?
Luncurkan Helio G35...
Luncurkan Helio G35 & G25, MediaTek Mungkinkan Ponsel Gaming Terjangkau
Rekomendasi
Jembatan Vital Penghubung...
Jembatan Vital Penghubung Logistik Sumsel Direvitalisasi, Target Rampung Akhir 2025
Transplantasi Sel Punca,...
Transplantasi Sel Punca, Terobosan Masa Depan untuk Pasien Kanker Darah
Legislator Partai Perindo...
Legislator Partai Perindo Lombok Barat Syamsuriansyah Bantu Balita Penderita Gangguan Saraf
Berita Terkini
ByteDance Bertekad Kalahkan...
ByteDance Bertekad Kalahkan Meta Tahun 2025
Snapdragon 7 Gen 4 Resmi...
Snapdragon 7 Gen 4 Resmi Hadir Dilengkapi Teknologi AI
Xiaomi Siapkan Chip...
Xiaomi Siapkan Chip Buatan Sendiri Xring01
Tanggal Datangnya Kiamat...
Tanggal Datangnya Kiamat Resmi Ditentukan Berdasarkan Hitungan Ilmuwan Belanda
Bumi Miring 31,5 Inci,...
Bumi Miring 31,5 Inci, Ilmuwan Sebut Akibat Aktivitas Manusia
Microsoft Tegaskan Tidak...
Microsoft Tegaskan Tidak Ada Bukti Israel Gunakan Teknologinya untuk Serang Gaza
Infografis
AS Setujui Penjualan...
AS Setujui Penjualan Peralatan Senilai Rp5 T untuk F-16 ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved