Zoom Siapkan Sistem Keamanan Enkripsi End-To-End

Senin, 19 Oktober 2020 - 07:32 WIB
loading...
Zoom Siapkan Sistem...
Aplikasi zoom. FOTO/ Ist
A A A
CALIFORNIA - Zoom mengumumkan akan menghadirkan sistem keamanan enkripsi end-to-end (E2EE) pada aplikasinya. Sistem keamanan ini rencananya mulai digunakan pada Senin, (19/10/2020). BACA JUGA- Nih! Teknologi dan Mesin yang Dipakai di Suzuki Hayabusa 2021

Max Krohn, Head of Securty Engineering Zoom, menjelaskan, fitur keamanan ini bisa dinikmati oleh pengguna gratis maupun berbayar. BACA JUGA - Supercar Jepang hingga Eropa Ampun-Ampunan Kejar Suzuki Hayabusa

"Enkripsi end-to-end (E2EE) Zoom akan tersedia sebagai versi 'technical preview', yang berarti kami meminta masukan dari pengguna untuk 30 hari pertama," kata Krohn, dikutip dari VentureBeat, Minggu (18/10/2020). BACA JUGA - Tak Mau Nyerah sepert RX King, Suzuki Siapkan Hayabusa 2021

Ketika tersedia, host dalam sebuah konferensi dapat mengaktifkan keamanan ini untuk akun maupun grup. Konferesi virtual yang dilindungi E2EE nantinya bakal bisa dilihat dengan mudah di tampilan utama Zoom.

Jadi, pada bagian atas jendela utama, misalnya, pengguna bisa melihat kalimat End-to-end Encrypted, yang berarti sesi virtual Zoom sudah terlindungi dengan fitur E2EE.

Pengguna juga bakal bisa melihat ikon berbentuk tameng berwarna hijau di pojok kiri atas tampilan Zoom. Jika di-klik, pengguna bakal diperlihatkan dengan sederet kode enkripsi yang tersimpan secara lokal di mesin pengguna.

Sebelum menggunakan fitur E2EE, pengguna diharuskan untuk memverifikasi akunnya dengan nomor telepon. Fitur tersebut juga harus dinyalakan terlebih dahulu di menu pengaturan, karena secara default fitur ini tidak aktif.

Enkripsi end-to-end sendiri adalah teknologi keamanan yang memastikan keamanan komunikasi antara dua pihak atau lebih. Sistem keamanan ini membuat pesan hanya bisa dilihat oleh pengirim dan penerima konten.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
10 Aplikasi Mirip Ome...
10 Aplikasi Mirip Ome TV yang Bisa Dicoba, Tak Kalah Seru!
Zoom Siap Bayar Denda...
Zoom Siap Bayar Denda Rp285 Miliar, Ini Persoalannya
YouTube Akan Berikan...
YouTube Akan Berikan Hadiah Permata saat Live Streaming
Jualan Kain Kafan di...
Jualan Kain Kafan di Live Streaming, Warganet: Bahannya Adem Nggak Bang?
Melihat dari Dekat Peran...
Melihat dari Dekat Peran Penting TNI AL, SnackVideo Buka Photobooth
Vision+ Kolaborasi dengan...
Vision+ Kolaborasi dengan Viu Hadirkan Paket Combo Mevvah
Google Meet Luncurkan...
Google Meet Luncurkan Pencatat Otomatis saat Berdiskusi
Lawan Zoom dan Google...
Lawan Zoom dan Google Meet, X Luncurkan X Conference
Zoom Kini Sanggup Menampung...
Zoom Kini Sanggup Menampung Satu Juta Peserta, bisa untuk Kampanye Politik!
Rekomendasi
DPR Dukung Menko Zulhas...
DPR Dukung Menko Zulhas Tertibkan Area Wisata di Puncak untuk Perbaikan Lingkungan
KIP Kuliah untuk 544.000...
KIP Kuliah untuk 544.000 Mahasiswa Sudah Ditransfer, Begini Cara Ceknya
Ditemui Legislator Partai...
Ditemui Legislator Partai Perindo, Warga Donggala Curhat Kebutuhan Air Bersih hingga Bus Sekolah
Berita Terkini
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
3 jam yang lalu
Sebagian Besar Kerak...
Sebagian Besar Kerak Bumi yang Hilang Ditemukan, di Sini Letaknya
4 jam yang lalu
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
8 jam yang lalu
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
11 jam yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
15 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
18 jam yang lalu
Infografis
Pakta Keamanan Rusia...
Pakta Keamanan Rusia dan Iran Akan Guncang Timur Tengah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved