Garmin Kenalkan Smartwatch Forerunner 745, Dibuat Khusus Bagi Atlet Elite

Sabtu, 19 September 2020 - 23:38 WIB
loading...
Garmin Kenalkan Smartwatch...
Forerunner 745 memiliki GPS canggih yang dibuat khusus untuk pelari dan atlet triatlet yang membutuhkan data latihan terperinci. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Garmin baru saja merilis smartwatch terbarunya, Forerunner 745. Jam tangan pintar ini mempunyai pasar yang sangat khusus, atlet elite . (Baca juga: Alasan-alasan Masuk Akal realme 7i Disebut Smartphone “Value for Money ”)

Forerunner 745 memiliki GPS canggih yang dibuat khusus untuk pelari dan atlet triatlet yang membutuhkan data latihan terperinci, latihan di perangkat, dan fitur serupa lainnya.

Sama seperti semua jam tangan pintar Garmin lainnya, Forerunner 745 memungkinkan pengguna menyinkronkan latihan di dalam dan luar ruangan secara otomatis dari Garmin Connect atau aplikasi pelatihan lainnya, seperti TrainingPeaks dan TrainingRoad.

Lebih penting lagi, jam tangan pintar mendukung Garmin Coach. Fitur tersebut menawarkan kepada pengguna rencana pelatihan gratis yang beradaptasi berdasarkan tujuan dan kinerjanya.

Laman GSM Arena menyebutkan, Garmin Forerunner 745 menyertakan sensor Pulse OX berbasis pergelangan tangan, monitor energi Body Battery yang melacak tingkat energi pengguna, serta fitur pelacakan siklus menstruasi.

Secara alami, pengguna dapat menerima pemberitahuan di jam tangan pintar (khusus Android), termasuk pesan teks, pembaruan media sosial, email, dan banyak lagi. Menurut Garmin, Forerunner 745 memberikan masa pakai baterai hingga 1 pekan dalam mode jam tangan pintar, hingga 16 jam dalam mode GPS, dan hingga 6 jam dalam mode GPS dengan musik.

Dari segi spesifikasi, Forerunner 745 cukup baik. Jam tangan pintar ini memiliki layar 1,2 inci (resolusi 240 x 240 piksel), penyimpanan musik hingga 500 lagu, konektivitas Bluetooth dan WiFi, dukungan Garmin Pay, dan semua jenis sensor yang dapat melacak lokasi, kesehatan, dan aktivitas Anda. (GLONASS, GALILEO, altimeter barometrik, kompas, termometer, giroskop, dan lainnya.

Garmin Forerunner 745 sekarang tersedia untuk pembelian dalam warna hitam, neo tropic, magma red, atau whitestone. Perusahan melegonya di kisaran harga Rp7,4 juta. (Baca juga: Syekh Ali Jaber Beri Hadiah Bendera Merah Putih Kepada Penusuknya )
(iqb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Update Harga Gadget...
Update Harga Gadget Xiaomi Terbaru! TV, Tablet, dan Smartwatch Mulai Rp200 Ribuan!
Smartwatch Ini Bisa...
Smartwatch Ini Bisa Cegah Hipertensi dengan dengan Pemantauan Tekanan Darah 24 Jam
Segera Hadir! HUAWEI...
Segera Hadir! HUAWEI WATCH GT 5 Series, Smartwatch dengan Desain Mewah dan Fitur Kesehatan & Olahraga Level PRO
Orang Indonesia Paling...
Orang Indonesia Paling Mager di Dunia, hanya Berjalan 3.500 Langkah per Hari
Galaxy Watch 7 Bantu...
Galaxy Watch 7 Bantu Pengguna Jaga Gaya Hidup Sehat
Internet Heboh dengan...
Internet Heboh dengan Atlet Menembak Korea Kim Yeji, Warganet: John Wick Versi Cewek!
Data Garmin: Demam Lari...
Data Garmin: Demam Lari Melanda Indonesia, Jumlah Pelari Meningkat 3 Kali Lipat di 2024
Resmi Diluncurkan Hari...
Resmi Diluncurkan Hari Ini! HUAWEI WATCH FIT 3 Bawa Fitur Kesehatan dan Olahraga Canggih dalam Desain Stylish dan Edgy
HUAWEI WATCH FIT 3 Segera...
HUAWEI WATCH FIT 3 Segera Mendarat di Indonesia, Smartwatch Stylish Dukung Gaya Hidup Fit dan Fashionable
Rekomendasi
Anggaran TPG Madrasah...
Anggaran TPG Madrasah Rp2 Triliun Cair sebelum Lebaran, Ini yang Harus Dilakukan Guru
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
Pernyataan Lengkap Gold...
Pernyataan Lengkap Gold Medalist soal Kim Soo Hyun dan Kim Sae Ron Pacaran, Memutar Balik Fakta?
Berita Terkini
Telkomsel Prestige SkyEase...
Telkomsel Prestige SkyEase Bikin Terbang ala Sultan: Dijemput, Dimanja di Lounge, Diantar ke Pesawat
15 menit yang lalu
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
33 menit yang lalu
Siapkah Pendidik di...
Siapkah Pendidik di Indonesia Hadapi Era Kecerdasan Buatan/AI?
39 menit yang lalu
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
1 jam yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
1 jam yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
5 jam yang lalu
Infografis
Hati-hati, Ini 5 Efek...
Hati-hati, Ini 5 Efek Puasa Tanpa Sahur bagi Kesehatan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved