Uji Ekstrem Oppo A5 Pro: Tak Takut Air, Benturan, atau Suhu Ekstrem!

Rabu, 19 Maret 2025 - 16:00 WIB
loading...
A A A
Untuk kamera, Oppo A5 Pro sistem kamera Ultra-Clear 50MP, Kamera Potret 2MP, dan Kamera Depan 8MP, serta fitur Livephoto yang memungkinkan pengguna merekam video dan audio 1,5 detik sebelum dan sesudah menekan tombol shutter.

Fitur Underwater Photography memungkinkan pengguna mengambil foto dengan warna hidup di bawah air, dan fitur AI kelas flagship seperti AI Reflection Remover, AI Unblur, dan AI Eraser 2.0 siap meningkatkan kualitas foto Anda.

Uji Ekstrem Oppo A5 Pro: Tak Takut Air, Benturan, atau Suhu Ekstrem!

Oppo A5 Pro dilengkapi Outdoor Mode untuk optimasi jaringan, Glove Touch untuk penggunaan dengan sarung tangan, dan Splash Touch untuk layar sentuh responsif saat basah.

Dibekali sertifikasi ketahanan air dan debu tertinggi di kelasnya, yaitu IP69/68/66, serta perlindungan benturan berstandar militer, Oppo A5 Pro siap menghadapi segala kondisi ekstrem.

Tak hanya tangguh, smartphone ini juga cerdas dengan teknologi AI LinkBoost dan BeaconLink untuk konektivitas tanpa hambatan, AI GameBoost untuk pengalaman gaming yang mulus, serta fitur-fitur AI kelas flagship yang memukau. Ditenagai baterai monster 5.800mAh serta pengisian daya45WSupervooc.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Durabilitas Oppo A5...
Durabilitas Oppo A5 Pro Dibongkar Habis, Tahan Air, Debu, dan Guncangan?
HP Baterai Tanam Kena...
HP Baterai Tanam Kena Air? Jangan Panik! Ini Tips Mengatasinya
5 HP Tahan Air yang...
5 HP Tahan Air yang Cocok Digunakan di Musim Hujan
Spesifikasi dan Keunggulan...
Spesifikasi dan Keunggulan POCO C40, HP Murah yang Punya Baterai Badak
Bocoran Baru Benarkan...
Bocoran Baru Benarkan Samsung Galaxy A52 5G Tahan Air
Rekomendasi
Polres Metro Jaksel...
Polres Metro Jaksel Ringkus Pembobol Kedai Koedapan Nusantara di Tanah Abang
Cetak Generasi Berkarakter,...
Cetak Generasi Berkarakter, Kemenag Luncurkan Kurikulum Berbasis Cinta di Madrasah
Kolaborasi Multisektor...
Kolaborasi Multisektor Dorong Pertumbuhan Industri Asuransi Syariah
Berita Terkini
Bawa Oppo Reno13 Jadi...
Bawa Oppo Reno13 Jadi HP Pertama dengan Fotografi Bawah Air Tanpa Casing
3 jam yang lalu
Samsung Galaxy S25 Series:...
Samsung Galaxy S25 Series: Pelopor Teknologi Hijau, Kobalt Daur Ulang Jadi Andalan!
3 jam yang lalu
Power Bank Natrium-Ion:...
Power Bank Natrium-Ion: Lebih Ramah Lingkungan, Lebih Aman, Lebih Tahan Lama dari Lithium-Ion!
4 jam yang lalu
Uji Ekstrem Oppo A5...
Uji Ekstrem Oppo A5 Pro: Tak Takut Air, Benturan, atau Suhu Ekstrem!
7 jam yang lalu
Danau Baikal: Saksi...
Danau Baikal: Saksi Bisu Evolusi Bumi, Danau Tertua, Terdalam, dan Terkaya Kehidupan!
12 jam yang lalu
Mengapa Buaya Tidak...
Mengapa Buaya Tidak Berani Memakan Capybara? Ternyata Bukan Karena Takut
14 jam yang lalu
Infografis
Suhu Panas Ekstrem Bisa...
Suhu Panas Ekstrem Bisa Picu Meningkatnya Serangan Jantung
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved