Bawa Oppo Reno13 Jadi HP Pertama dengan Fotografi Bawah Air Tanpa Casing

Rabu, 19 Maret 2025 - 20:29 WIB
loading...
Bawa Oppo Reno13 Jadi...
Oppo Reno13 mencentuskan tren fotografi di bawah air tanpa casing menggunakan HP di 2025. Foto: Oppo Indonesia
A A A
JAKARTA - Oppo belum lama menggebrak pasar dengan merilis Reno13 Series 5G. Seri ini mengusung inovasi terkini, termasuk kemampuan fotografi bawah air tanpa casing yang pertama di dunia. Dilengkapi sertifikasi IP69, Reno13 Series 5G tahan air dan debu, memungkinkan pengguna untuk mengabadikan momen di bawah air dengan mudah dan aman.

Keunggulan Fotografi Bawah Air Reno13 Series 5G

1. Sertifikasi IP69: Reno13 Series 5G tahan terhadap percikan air panas hingga 80°C dan mampu bertahan di dalam air hingga kedalaman 2 meter selama 30 menit.

2. Mode Bawah Air: Mode khusus ini memiliki teknologi penyesuaian warna untuk menghasilkan gambar yang jernih dan alami, serta kontrol tombol fisik untuk pengoperasian yang mudah di bawah air.

3. Mekanisme Pembuangan Air: Memastikan perangkat tetap berfungsi optimal setelah digunakan di bawah air.

Lebih dari Sekadar Smartphone Tahan Air
Bawa Oppo Reno13 Jadi HP Pertama dengan Fotografi Bawah Air Tanpa Casing

Reno13 Series 5G tidak hanya tahan air, tetapi juga menawarkan berbagai fitur canggih lainnya, seperti:

- Desain Elegan dan Tangguh: Terinspirasi dari sayap kupu-kupu, Reno13 Series 5G hadir dengan desain yang ringan, kuat, dan stylish.

- AI Livephoto: Merekam momen 3 detik sebelum dan sesudah tombol shutter ditekan, memungkinkan pengguna memilih frame terbaik.

- AI Motion: Mengubah foto menjadi video pendek dengan efek gerak.

- AI Editor: Menyempurnakan foto dengan fitur AI seperti AI Clarity Enhancer, AI Unblur, dan AI Reflection Remover.

- Performa Gaming Tanpa Lag: Ditenagai oleh MediaTek Dimensity 8350 dan sistem pendingin AI Multi-Cooling, Reno13 Series 5G menghasilkan performa gaming yang mulus dan tanpa lag.

- Konektivitas Optimal: AI LinkBoost 2.0 memastikan koneksi internet yang cepat dan stabil.

- Baterai Tahan Lama dan Pengisian Cepat: Dilengkapi dengan baterai berkapasitas besar dan teknologi pengisian cepat Supervooc.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cara Split Screen di...
Cara Split Screen di HP OPPO dengan 2 Langkah Mudah
Bocoran Spesifikasi...
Bocoran Spesifikasi Oppo Find X8 Ultra, Sayang Cuma Dirilis di China
Android Kini Murni Dikembangkan...
Android Kini Murni Dikembangkan oleh Google
HP Lipat Oppo Find N5...
HP Lipat Oppo Find N5 Siap Rilis, Kantongi TKDN Hampir 50 Persen dan Ukuran Setebal Kartu ATM
Cara Menghemat HP Oppo,...
Cara Menghemat HP Oppo, Penting Diketahui!
Rekomendasi Aplikasi...
Rekomendasi Aplikasi Lari dan Jogging untuk Android
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
Durabilitas Oppo A5...
Durabilitas Oppo A5 Pro Dibongkar Habis, Tahan Air, Debu, dan Guncangan?
Rekomendasi
Polisi Olah TKP di Tempat...
Polisi Olah TKP di Tempat Terakhir Hilangnya Iptu Tomi Samuel Marbun
Danjen Kopassus Tegaskan...
Danjen Kopassus Tegaskan Premanisme Harus Ditindak
Uji Publik Program Perintis...
Uji Publik Program Perintis Berdaya demi Memperkuat Kemandirian Ekonomi
Berita Terkini
7 Cara Mengatasi Ghost...
7 Cara Mengatasi Ghost Touch pada iPhone, Ternyata Mudah!
2 jam yang lalu
iPhone 16 Baru Diluncurkan,...
iPhone 16 Baru Diluncurkan, Pahami Istilah iPhone Inter
3 jam yang lalu
Cara Mengganti Bahasa...
Cara Mengganti Bahasa di HP Samsung, Wajib Tahu!
4 jam yang lalu
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
19 jam yang lalu
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
1 hari yang lalu
Thailand Uji Coba Teknologi...
Thailand Uji Coba Teknologi Peringatan Bencana lewat Smartphone
1 hari yang lalu
Infografis
Eagle 44, Pangkalan...
Eagle 44, Pangkalan Bawah Tanah Iran jadi Momok bagi Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved