Setengah Mahasiswa di Inggris Mengaku Gunakan ChatGPT untuk Meraih Gelar

Minggu, 15 Desember 2024 - 10:36 WIB
loading...
A A A
6 Persiapan ujian 20%

7. Mempelajari konsep baru 20%

8. Terjemahan bahasa 19%

9. Analisis data 18%

10. Manajemen waktu 16%

Data juga mengungkapkan bahwa dalam lima tahun terakhir, jumlah pendaftaran kursus AI telah meningkat tiga kali lipat di universitas-universitas di Inggris.

Banyak universitas telah memperkenalkan kebijakan terkait penggunaan AI oleh mahasiswa, mendorong mereka untuk menggunakan perangkat AI sambil mematuhi standar tertentu.

Misalnya, di Universitas Oxford, mahasiswa dipandu tentang cara menggunakan AI secara bertanggung jawab sebagai alat bantu menulis untuk meningkatkan esai mereka.

Namun, karena ada batasan tipis antara penggunaan AI sebagai alat pendukung dan membiarkannya mengerjakan tugas untuk siswa, universitas telah menerapkan konsekuensi atas penggunaan yang tidak tepat.

Menurut para ahli, penyalahgunaan AI untuk menjiplak merupakan salah satu kekhawatiran terbesar sejak teknologi ini muncul, dan satu dari empat siswa (41%) masih merasa bahwa penggunaan AI sama dengan menyontek.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
OpenAI: Pengguna ChatGPT...
OpenAI: Pengguna ChatGPT Hasilkan Lebih dari 700 Juta Gambar dalam Sepekan
Bantu Pemain Menang,...
Bantu Pemain Menang, Microsoft Luncurkan Copilot for Gaming
Beragam Respons Soal...
Beragam Respons Soal Kehadiran Manus AI Baru Buatan China
AI Akan Gantikan Posisi...
AI Akan Gantikan Posisi 4 Ribu Karyawan Bank Terbesar Asia Tenggara
Teknologi Penerjemah...
Teknologi Penerjemah AI DeepSeek Bantu Misi Penyelamatan di Myanmar
ChatGPT Tambah 1 Juta...
ChatGPT Tambah 1 Juta Pengguna Baru dalam Satu Jam setelah Tren Studio Ghibli
Dari Tren Ghiblifying...
Dari Tren Ghiblifying hingga Gemini 2.5 Pro, Ini 4 Tren Teknologi Terpopuler di Lebaran 2025
Cloudflare Kenalkan...
Cloudflare Kenalkan AI untuk Mencegah Pencurian Data
Grok Kecerdasan Buatan...
Grok Kecerdasan Buatan Elon Musk Bermasalah dengan Pemerintah AS
Rekomendasi
Tragis! 6 Orang Tenggelam...
Tragis! 6 Orang Tenggelam di Pantai Ammani Pinrang, 3 Tewas
6 Taman di Jakarta Buka...
6 Taman di Jakarta Buka 24 Jam, Wagub Bang Doel Sebut Ciptakan Lapangan Kerja
Malam Ini Puncak Arus...
Malam Ini Puncak Arus Balik, ASDP Terapkan TBB di 6 Dermaga Bakauheni
Berita Terkini
Raksasa Teknologi Terguncang:...
Raksasa Teknologi Terguncang: Apple Kehilangan USD300 Miliar Akibat Tarif Trump
11 jam yang lalu
Perbandingan Nintendo...
Perbandingan Nintendo Switch 2 dan Nintendo Switch: Harga, Spesifikasi, Desain, dan Fitur
12 jam yang lalu
Inilah Rusa Kutub Belang...
Inilah Rusa Kutub Belang Langka Norwegia yang Menghebohkan Dunia
12 jam yang lalu
Fosil Hewan Tertua di...
Fosil Hewan Tertua di Dunia Dickinsonia Ini Berumur 558 Juta Tahun!
14 jam yang lalu
Daftar Terlengkap Game...
Daftar Terlengkap Game Nintendo Switch 2 2025: Tanggal Rilis, Harga, dan Fitur
16 jam yang lalu
Alasan Jangan FOMO Pre-Order...
Alasan Jangan FOMO Pre-Order Nintendo Switch 2 Sekarang!
16 jam yang lalu
Infografis
Buah Lontar Memiliki...
Buah Lontar Memiliki Manfaat yang Sangat Baik untuk Menu Diet
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved