DJI Neo: Drone Mini Ramah Kantong untuk Pemula, tapi Jangan Harap Hasil Profesional

Sabtu, 07 September 2024 - 20:57 WIB
loading...
A A A
Selain, perangkat tambahan yang dapat terhubung ke DJI Neo cukup terbatas. Untuk Goggle, DJI Neo hanya mendukung DJI Goggles 3.

Adapun untuk remote, DJI Neo mendukung DJI RC-N2, DJI RC-N3, DJI RC 2, DJI FPV RC 3, serta DJI RC Motion 3.

Plus Minus DJI Neo:

Kelebihan:

- Ringkas dan ringan
- Mudah digunakan, bahkan tanpa remote control
- Dilengkapi dengan fitur-fitur canggih
- Harga terjangkau

Kekurangan:

- Kualitas foto dan video standar
- Baling-baling berisik
- Tidak ada slot memori
- Fitur FPV terbatas

Apakah DJI Neo layak dibeli?

Jika Anda seorang pemula atau mencari drone yang ringkas dan mudah digunakan untuk keperluan rekreasi, DJI Neo bisa menjadi pilihan yang baik.



Namun, jika Anda menginginkan kualitas foto dan video yang lebih baik, Anda mungkin perlu mempertimbangkan drone lain yanglebihmahal.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Mulai DJI, DeepSeek,...
Mulai DJI, DeepSeek, hingga TikTok, Inilah Fantastic Four Taipan Teknologi China yang Mengukir Jejak Inovasi Global
DJI Neo: Drone Murah...
DJI Neo: Drone Murah Sejuta Umat Ludes Terjual di Toko Online! Ini Speknya!
Kalah Bersaing, Drone...
Kalah Bersaing, Drone DJI Bakal Dilarang Masuk Amerika
8 Rekomendasi Aplikasi...
8 Rekomendasi Aplikasi Drone untuk Android: Agar Pilot Terbang Lebih Nyaman
DJI Mini 4 Pro Jadi...
DJI Mini 4 Pro Jadi Drone Kecil Paling Canggih, Harga Mulai Rp12 Juta
5 Drone Buatan China...
5 Drone Buatan China Paling Terkenal, Mulai Drone Kamera hingga Drone Militer
Dimanfaatkan Rusia Gempur...
Dimanfaatkan Rusia Gempur Ukraina, DJI Hentikan Penjualan Drone AeroScope
Review DJI RS 3 Pro,...
Review DJI RS 3 Pro, Gimbal untuk Videografer Profesional Terbaik?
70 Persen Konsumen Lebih...
70 Persen Konsumen Lebih Suka Beli Drone lewat Offline
Rekomendasi
Blokir Anggaran IKN...
Blokir Anggaran IKN Rp10 Triliun Dibuka, Proyek Tol hingga Istana Wapres Lanjut Lagi
Bacaan Hadoroh Lengkap...
Bacaan Hadoroh Lengkap Bahasa Arab, Latin dan Terjemahan
Simfoni Alam dan Otomotif:...
Simfoni Alam dan Otomotif: Misi Mulia Jetour Selamatkan Sang Raja Kecepatan dari Kepunahan!
Berita Terkini
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
7 jam yang lalu
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
1 hari yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
1 hari yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
2 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
2 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
2 hari yang lalu
Infografis
Ukraina Latih Pemberontak...
Ukraina Latih Pemberontak Suriah untuk Operasikan Drone
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved