Cara Redeem Voucher Vision+, Cuma Beberapa Langkah!

Sabtu, 29 Juni 2024 - 12:44 WIB
loading...
Cara Redeem Voucher...
Vision+ merupakan salah satu platform streaming kenamaan di Indonesia. Bersama layanannya yang beragam, pengguna bisa menikmati streaming dari saluran-saluran lokal maupun premium. Foto: Vision+
A A A
JAKARTA - Cara redeem voucher Vision+ bisa dilakukan dengan mudah. Tak memakan waktu lama, pengguna hanya memerlukan beberapa langkah saja.

Vision+ merupakan salah satu platform streaming kenamaan di Indonesia. Bersama layanannya yang beragam, pengguna bisa menikmati streaming dari saluran-saluran lokal maupun premium.

Selain itu, Vision+ juga menyediakan berbagai voucher promo agar para pengguna bisa menikmati semua konten dengan harga terjangkau. Aksesnya sendiri dapat dilakukan pelanggan dengan menukar kode voucher yang mereka dapatkan.

Lantas, bagaimana cara redeem voucher Vision+? Berikut ini ulasannya yang bisa disimak.

Cara Redeem Voucher Vision+

-Pertama, silahkan buka aplikasi Vision+ di perangkat Anda.

-Setelah itu, log in atau masuk ke akun Anda menggunakan nomor telepon atau e-mail

-Pada menu utama, pilih opsi ‘My Account’ yang ditandai dengan ikon tiga garis di pojok kanan atas.

-Kemudian, masuk ke opsi ‘Settings’.

-Pada tampilan yang tersedia, klik opsi ‘Voucher’.

-Lalu, masukkan kode voucher yang dimiliki.

-Jika sudah dimasukkan dengan benar, klik opsi ‘Redeem’ untuk melanjutkan.



-Selesai.

Demikian ulasan mengenai cara redeem voucher Vision+ dengan mudah. Semogabermanfaat.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Harga Terjangkau, Ini...
Harga Terjangkau, Ini Keuntungan Berlangganan Paket Combo Mevvah
Vision+ Kolaborasi dengan...
Vision+ Kolaborasi dengan Viu Hadirkan Paket Combo Mevvah
Hanya Rp49.000! Dapatkan...
Hanya Rp49.000! Dapatkan Akses ke Vision+ dan Viu dengan Paket Combo meVVah di Shopee
Vision+ Luncurkan Paket...
Vision+ Luncurkan Paket Earlybird EURO 2024, Nonton Streaming Semua Pertandingan EURO 2024
Kamis Seru, Nonton Gak...
Kamis Seru, Nonton Gak Pake Mahal! Langganan Vision+ di Blibli Dapatkan Cashback hingga Rp10 Ribu
Vision+ 2.0, Tingkatkan...
Vision+ 2.0, Tingkatkan Kualitas Konten dengan Informasi yang Lebih Detail
Fitur Multiple Profile...
Fitur Multiple Profile pada Vision+ 2.0: Penuhi Berbagai Kebutuhan Personalisasi Pengguna
Amankan Hiburan untuk...
Amankan Hiburan untuk Anak, Vision+ 2.0 Hadirkan Fitur Parental Control
Vision+ dan Viu Gabungkan...
Vision+ dan Viu Gabungkan Keunggulan, Wujud Eksplorasi Layanan OTT di Masa Depan
Rekomendasi
Kapolres Pelabuhan Tanjung...
Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok Bagikan Bingkisan Lebaran ke Personel di Lapangan
Celine Evangelista Lebaran...
Celine Evangelista Lebaran di Makkah, Bagikan Suasana Takbiran Penuh Haru Berlatar Masjidilharam
Mikaela Mayer Pertahankan...
Mikaela Mayer Pertahankan Gelar WBO usai Duel Sengit Lawan Sandy Ryan
Berita Terkini
5 Negara dengan Polusi...
5 Negara dengan Polusi Udara Terkotor di Dunia
2 jam yang lalu
Gunakan Teleskop James...
Gunakan Teleskop James Webb, NASA Tangkap Keajaiban Tuhan
3 jam yang lalu
Gemini 2.5 Pro Teknologi...
Gemini 2.5 Pro Teknologi AI Terbaik yang Diklaim Bantu Pekerjaan Manusia
4 jam yang lalu
3 Miliar Robot Humanoid...
3 Miliar Robot Humanoid Akan Digunakan pada 2060
9 jam yang lalu
Cara Kirim Uang Gratis...
Cara Kirim Uang Gratis dari ShopeePay ke Semua Bank, e-Wallet, dan Sesama Pengguna
17 jam yang lalu
Benarkah Kapal Nabi...
Benarkah Kapal Nabi Nuh Kayunya Berasal dari Indonesia? Simak Pembahasan Lengkapnya
21 jam yang lalu
Infografis
Ukraina Bisa Miliki...
Ukraina Bisa Miliki Senjata Nuklir dalam Beberapa Bulan ke Depan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved