Terdapat Sperma di Jenazah Vina Cirebon, Ini Proses Temukan DNA Pelakunya

Minggu, 26 Mei 2024 - 18:18 WIB
loading...
Terdapat Sperma di Jenazah...
Proses Temukan DNA Pelaku kejahatan pemerkosaan. FOTO/ Career Trend
A A A
CIREBON - Usai Polda Jawa Barat secara resmi menetapkan Pegi Setiawan sebagai tersangka pembunuhan Vina Cirebon pada Minggu (26/5/2024). Namun di sela-sela keterang pers polisi, Pegi mengaku tidak membunuh dan memperkosa Vina.



Namun demikian, Kakak Vina, Marliyana menyebutkan pihak keluarga masih menyimpan hasil autopsi adiknya, Vina yang menjadi korban pembunuhan hingga pemerkosaan pada 8 tahun lalu.

"Setelah kematian Vina, sempat ada insiden kesurupan temannya. Entah dari polisi atau pengadilan bilang Vina harus autopsi dan itu semakin menguatkan kita. Hasil autopsi mengatakan Vina dianiaya dan diperkosa, karena terdapat bekas alat vitalnya dan bekas sperma pelaku," kata Kakak Vina, Marliyana saat jumpa pers bersama Hotman Paris Hutapea beberapa waktu lalu

Proses Investigasi dengan Alat Bukti Sperma Kasus Pemerkosaan seperti dilansir Science Alert.

Proses investigasi dengan alat bukti sperma dalam kasus pemerkosaan merupakan langkah penting untuk mengidentifikasi pelaku dan menuntutnya atas kejahatan yang dilakukan. Berikut adalah beberapa langkah yang umumnya dilakukan:

1. Analisis Bukti Sperma

Sampel sperma yang dikumpulkan dari korban akan dianalisis di laboratorium forensik. Analisis ini bertujuan untuk:

Menentukan golongan darah pelaku: Golongan darah pelaku dapat diidentifikasi dari sampel sperma. Informasi ini dapat digunakan untuk menyaring daftar tersangka.

Membuat profil DNA pelaku: Profil DNA pelaku dapat dibuat dari sampel sperma. Profil DNA ini dapat dibandingkan dengan profil DNA dari tersangka untuk mengidentifikasi pelaku.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Bos Telegram Cari Wanita...
Bos Telegram Cari Wanita yang Mau Tampung Spermanya
Tertulis di Al Quran,...
Tertulis di Al Quran, Ilmuwan Ungkap Rahasia Sperma dalam Membentuk Manusia
Saksi Vina Cirebon Bermunculan,...
Saksi Vina Cirebon Bermunculan, Sains Ungkap Batas Waktu Ingatan Manusia
Nomor HP Eki dan Vina...
Nomor HP Eki dan Vina Cirebon dalam Sudut Pandang Digital Forensik
Ini Perlakuan Terhadap...
Ini Perlakuan Terhadap DVR agar Rekaman CCTV Vina Cirebon Tidak Buram
9 Cara Buka Rekaman...
9 Cara Buka Rekaman CCTV Vina Cirebon yang Hilang atau Dihapus?
Pegi Ngaku Tak Membunuh...
Pegi Ngaku Tak Membunuh Vina Cirebon, Analisis STR Sperma Harga Mati
Penemuan Baru, Gelombang...
Penemuan Baru, Gelombang Ultrasonik Mampu Dongkrak Kemampuan Sperma
Apa yang Terjadi saat...
Apa yang Terjadi saat Sperma Masuk Sel Telur, Ini Jawabannya
Rekomendasi
Penerapan KUHP Baru...
Penerapan KUHP Baru 2026, LBH Ansor: Semangat Lepas dari Warisan Kolonial
Eliano Reijnders Dikabarkan...
Eliano Reijnders Dikabarkan Masuk Radar Transfer Klub Prancis
Polri Janji Tindak Tegas...
Polri Janji Tindak Tegas Ormas Palak Pelaku Usaha, Lapor ke Nomor 110
Berita Terkini
Telkomsel Prestige SkyEase...
Telkomsel Prestige SkyEase Bikin Terbang ala Sultan: Dijemput, Dimanja di Lounge, Diantar ke Pesawat
21 jam yang lalu
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
22 jam yang lalu
Siapkah Pendidik di...
Siapkah Pendidik di Indonesia Hadapi Era Kecerdasan Buatan/AI?
22 jam yang lalu
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
22 jam yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
23 jam yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
1 hari yang lalu
Infografis
10 Bandara InJourney...
10 Bandara InJourney Airports Terbaik di Asia Pasifik 2024!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved