Cara Cek Online Hasil SKD CPNS Kemenkumham 2023, Ini Linknya!

Kamis, 23 November 2023 - 21:25 WIB
loading...
Cara Cek Online Hasil...
Hasil SKD CPNS Kemenkumham 2023 bisa cek secara online. Foto/Setkab
A A A
JAKARTA - Hasil SKD CPNS Kemenkumham 2023 telah resmi diumumkan pada Kamis, (23/11/2023). Cara cek hasilnya bisa dilakukan dengan mudah secara daring atau online.

Sebelumnya, para peserta seleksi CPNS telah menjalani tahapan tes seleksi kompetensi dasar (SKD). Bagi mereka yang lulus, nantinya bisa mengikuti tahapan selanjutnya dari proses seleksi CPNS.

Lantas, bagaimanakah cara cek hasil SKD CPNS Kemenkumham 2023? Simak ulasannya berikut ini.

Cara Cek Online Hasil SKD CPNS Kemenkumham 2023


Cara melihat hasil pengumuman SKD CPNS Kemenkumham 2023 bisa dilakukan dengan mudah secara online. Mengutip akun Instagram @birowaisetjenkumham, hasil seleksi sudah bisa diakses melalui laman resmi CASN Kemenkumham atau melalui tautan casn.kemenkumham.go.id.

Sebagai informasi, bagi peserta yang dinyatakan lulus SKD bisa mengikuti tahapan berikutnya, yaitu seleksi kompetensi bidang (SKB).

Sementara itu, peserta yang tidak lolos SKD dapat mengajukan masa sanggah pada 23-25 November 2023. Hal ini bisa dilakukan melalui akun dari masing-masing pelamar di laman Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN).

Kemudian, para pelamar juga disarankan untuk terus memantau setiap perkembangan informasi terkait seleksi CPNS di lingkungan Kemenkumham melalui laman resmi yang telah disediakan. Misalnya seperti website https://casn.kemenkumham.go.id, akun media sosial X (Twitter) @CASNkumham, hingga Instagram @birowaisetjenkumham.

Demikian ulasan mengenai cara cek online hasil SKD CPNS Kemenkumham 2023. Semoga beruntung.
(okt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ini Link Pendaftaran...
Ini Link Pendaftaran CPNS 2024, Lengkap dengan Cara Daftarnya!
Cara Cek Online Pengumuman...
Cara Cek Online Pengumuman SKD CPNS 2023, Ini Linknya
Cara Download Kartu...
Cara Download Kartu Ujian SKD CPNS 2023, Beserta Syarat Kelulusannya
Cara Cek Online Lokasi...
Cara Cek Online Lokasi Ujian dan Jadwal SKD CPNS 2023
Cara Cetak Kartu Ujian...
Cara Cetak Kartu Ujian SKD CPNS 2023 dari Website Resmi SSCASN, Mudah Banget!
55 Link Online Pengumuman...
55 Link Online Pengumuman CPNS dan PPPK 2023, Cek Sekarang
Link untuk Cek Pengumuman...
Link untuk Cek Pengumuman Seleksi Administrasi CPNS 2023, Lengkap dengan Cara Melihat dan Jadwalnya
Cara Cek Online Jumlah...
Cara Cek Online Jumlah Pelamar CPNS 2023, Ini Link-nya
Cara Cek Online Formasi...
Cara Cek Online Formasi CPNS 2023 di Portal SSCASN BKN, Ini Linknya
Rekomendasi
IMF Pangkas Proyeksi...
IMF Pangkas Proyeksi PDB 3 Negara Ekonomi Utama Asia
Langka, Houthi Tembakkan...
Langka, Houthi Tembakkan Rudal ke Israel Utara Meski AS Terus Gempur Yaman
Geledah Rumah Hakim...
Geledah Rumah Hakim Pemvonis Lepas Kasus CPO, Kejagung Temukan Uang Rp5,5 Miliar di Bawah Kasur
Berita Terkini
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
11 jam yang lalu
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
1 hari yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
1 hari yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
2 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
2 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
3 hari yang lalu
Infografis
Waswas Perang Dunia...
Waswas Perang Dunia III, Ini Cara Bertahan dari Serangan Nuklir
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved