Pemilik Sampah Luar Angkasa Kena Denda Rp2,32 Miliar

Rabu, 04 Oktober 2023 - 10:48 WIB
loading...
A A A
"Mereka sudah menghukum Dish Network dan ke depannya mereka pasti akan melakukannya lagi ke yang lainnya," jelas Dr Megan Argo.

Diketahui saat ini terdapat lebih dari 10.000 satelit ada di orbit Bumi sejak peluncuran satelit pertama di 1957. Kini lebih dari setengahnya sudah tidak dgunakan lagi.

NASA sendiri memperkirakan terdapat lebih dari 25.000 keping puing luar angkasa berukuran panjang lebih dari 10 centimeter. Sampah luar angkasa itu sangat berbahaya karena bisa menabrak apa saja termasuk International Space Station (ISS) atau Stasiun Internasional Luar Angkasa.

Baca juga; NASA Bayar Rp13 Miliar untuk Bersihkan Sampah Luar Angkasa

Para astronot yang tengah bekerja di luar angkasa juga sangat rentan jadi korban sampah luar anglasa. "Serpihan yang terbang di luar angkasa dengan kecepatan orbit bisa membuat kecelakaan fatal jika menabrak astronot," ujar Bill Nelson, Administrator NASA.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Melampaui Zamannya,...
Melampaui Zamannya, Bukti Kecanggihan Teknologi Antariksa Zaman Firaun Terungkap
Satelit Kubus Milik...
Satelit Kubus Milik Korea Selatan Bakal Ramaikan Misi Artemis
Tantang Starlink, Amazon...
Tantang Starlink, Amazon Luncurkan Satelit Pertama
Teleskop Hubble Tangkap...
Teleskop Hubble Tangkap Struktur Tersembunyi Berjuluk Pilar Penciptaan
China Siap Lanjutkan...
China Siap Lanjutkan Misi Luar Angkasa Minggu ini
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Keberadaan Alien
Heboh! Bupati Pemalang...
Heboh! Bupati Pemalang Lantik Ratusan CPNS di Tempat Sampah Pesalakan
Gerakan Pengelolaan...
Gerakan Pengelolaan Sampah Berbasis AI Diminta Optimalkan Kembali TPS3R dan TPST
Satelit Rahasia Rusia...
Satelit Rahasia Rusia yang Diduga Terhubung Senjata Nuklir Berputar di Luar Kendali
Rekomendasi
FIFA Sanksi PSSI Denda...
FIFA Sanksi PSSI Denda Rp400 Juta dan Pembatasan Penonton 15 Persen, Mengapa?
Kemenko Polkam Apresiasi...
Kemenko Polkam Apresiasi Pemberantasan Premanisme di Jatim
Kontroversi Luka Alis...
Kontroversi Luka Alis Berdarah, Emanuel Navarrete Pertahankan Sabuk WBO
Berita Terkini
5 Proyek Filantropi...
5 Proyek Filantropi Bill Gates yang Didedikasikan untuk Kemanusian
Seekor Gorila Bertarung...
Seekor Gorila Bertarung dengan 100 Manusia, Siapa yang Menang? Ini Jawabannya
Microsoft Melarang Karyawannya...
Microsoft Melarang Karyawannya Pakai DeepSeek
Ubah Nama Teluk Meksiko...
Ubah Nama Teluk Meksiko Jadi Amerika, Google Digugat
Kenapa Bill Gates Tertarik...
Kenapa Bill Gates Tertarik dengan Program Makan Bergizi Gratis? Ini Alasannya
Nyamuk Demam Berdarah...
Nyamuk Demam Berdarah Muncul Jam Berapa?
Infografis
Prototipe Jet Tempur...
Prototipe Jet Tempur Baru AS, Mirip Pesawat Luar Angkasa
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved