Ini Alasan Mengapa Yudha @alphaworks.id dan Fardan @masadans Jadi Content Creator Full Time

Kamis, 20 Juli 2023 - 15:12 WIB
loading...
Ini Alasan Mengapa Yudha...
Munculnya berbagai macam platform User Generated Content (UGC) membuat semakin banyak orang yang beralih profesi menjadi content creator. Foto: dok Buddyku
A A A
JAKARTA - Ada alasan kuat yang mendasari Yudha Tri Rizkianto @alphaworks.id dan Muhammad Fardan Subhan @masadans memilih untuk menjadi content creator full time alias penuh waktu.

Dalam wawancara dengan BuddyKu , mulanya Fardan mengaku tidak begitu serius menjalani profesi content creator. Namun, ternyata banyak orang merasakan manfaat dari konten yang Fardan buat. “Ketika PPKM dan banyak proyek dipending, akhirnya cari kesibukan lain. Mulai deh tuh upload video behind the scene dari shootingan kerjaan yang sudah selesai. Ternyata banyak orang yang dapat manfaatnya,” ucap Fardan.

Berbeda dengan Yudha yang memang merasa jenuh dengan rutinitas kantor, akhirnya ia mulai mengikuti beberapa kelas digital marketing dan menjadi full time di content creator.

“Dimulai Mei 2020 pertama kali bikin konten di Instagram. Setelah itu berlanjut dan mulai tumbuh. Dateng klien editan dan endorse baru mulai datang,” beber Yudha.

Bicara jadi content creator, tentu juga ngomongin pendapatan. Sudah banyak sekali plaform UGC yang menawarkan rewards untuk content creator.
Salah satunya adalah BuddyKu, sebuah wadah baru bagi content creator untuk menyalurkan berbagai ide dan pemikirannya.

Tentu saja, supaya bisa menemukan ruang untuk mendapat publikasi dan pemasukan tambahan.

Sebagai freelance videografer, Fardan mengakui bahwa ada beberapa hal yang tidak diduga, yang bisa didapatkan sebagai content creator. “Bukan hanya pendapatan bertambah, bisa datang juga dari hal-hal yang nggak pernah saya duga. Misalnya seperti endorsement. Yang paling saya nikmatin adalah webinar. Karena di situ saya bisa sharing ilmu lagi dan tetap sejalan dengan apa yang saya lakukan,” Tambah Fardan.

Baca Juga: Baby Kristami: Citizen Journalism sebagai Katalis Perubahan di Era Digital

Sedangkan Yudha merasakan manfaat dari personal branding selama menjadi content creator. Menurutnya hal itu yang memudahkan ia setiap kali bertemu klien.

“Ketika bikin konten di sosmed dan mereka lihat sosmed kita, klien tuh sudah yakin dan percaya gitu. Followers tuh ngaruh juga, mempermudah untuk bisa deal sama klien,”tambahYudha.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Begini 4 Tips Jitu Mendapatkan...
Begini 4 Tips Jitu Mendapatkan Cuan sebagai Kreator di Facebook
Ingin Belajar Bahasa...
Ingin Belajar Bahasa Inggris, Ini 5 Akun Kreator TikTok Terpercaya
Baby Kristami: Citizen...
Baby Kristami: Citizen Journalism sebagai Katalis Perubahan di Era Digital
Belajar Content Marketing,...
Belajar Content Marketing, Kunci Sukses Hadapi Persaingan di Era Digital
Ajang Penghargaan Content...
Ajang Penghargaan Content Creator Paling Bergengsi, Video Content Creator Awards 2023 Hadir Kembali!
KreaTalk: Mengenal Syammas,...
KreaTalk: Mengenal Syammas, Sang Dosen yang Hobi Bikin Konten Pakai Canva!
Prodi Sains Komunikasi...
Prodi Sains Komunikasi MNC University Gelar Kuliah Praktisi, Mahasiswa Diajak Asah Kreativitas dan Kembangkan Ide Konten di Media Sosial
Tenny Tap Ungkap Fakta...
Tenny Tap Ungkap Fakta Kelam Seorang Bangsawan Elizabeth Bathory
Kisah Nyata yang Diluar...
Kisah Nyata yang Diluar Nalar! Tenny Tap Ungkap Misteri Arwah Teresita Basa
Rekomendasi
Daya Beli Lesu Jadi...
Daya Beli Lesu Jadi Alarm Perlambatan Ekonomi di Awal 2025
Dua Terdakwa Kasus Korupsi...
Dua Terdakwa Kasus Korupsi Timah Divonis 3 dan 4 Tahun Penjara
Sandi Uno: Sport Tourism...
Sandi Uno: Sport Tourism Jadi Penggerak Penciptaan Lapangan Kerja dan Peluang Usaha
Berita Terkini
Cara Pakai Aplikasi...
Cara Pakai Aplikasi Deteksi Produk Israel, Mudah Banget!
5 Fakta Singa Putih,...
5 Fakta Singa Putih, Salah Satunya jadi Simbol Budaya dan Spiritualitas
Google Siapkan Fitur...
Google Siapkan Fitur Mode Desktop Mirip Samsung DeX untuk HP Android
Melampaui Zamannya,...
Melampaui Zamannya, Bukti Kecanggihan Teknologi Antariksa Zaman Firaun Terungkap
AS Kembali Perpanjang...
AS Kembali Perpanjang Batas Waktu Penjualan TikTok
Intel Siapkan Teknologi...
Intel Siapkan Teknologi Pendingin CPU Berperforma Tinggi
Infografis
Dokumen CIA Prediksi...
Dokumen CIA Prediksi Siapa Pemenang Perang India dan Pakistan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved