Ketakutan Setengah Mati setelah Main Jailangkung, 28 Anak Gadis Dirawat di Rumah Sakit

Jum'at, 10 Maret 2023 - 13:00 WIB
loading...
Ketakutan Setengah Mati...
Salah satu dari 28 siswi Galeras Educational Institutiuon langsung dibawa ke rumah sakit setelah pingsan bermain Ouija Board. Foto/Jam Press.
A A A
JAKARTA - Sebanyak 28 anak sekolah Galeras Educational Institution di Colombia, Amerika Serikat dirawat di rumah sakit karena rasa cemas yang luar biasa atau ketakutan setengah mati. Puluhan siswi tersebut mengalami serangan panik atau panic attack saat memainkan Ouija Board di lingkungan sekolah.

Diketahui Ouija Board merupakan permainan memanggil arwah orang mati melalui medium papan huruf. Permainan yang mirip pemanggilan jailangkung itu pertama kali dilakukan pada 1886 di Amerika Serikat. Permainan itu kemudian popular dan terus dilakukan hingga kini karena dianggap mampu mengajak pemainnya berbicara dengan arwah orang mati. Seperti yang dilakukan dengan permainan jailangkung.

Hugo Torres, Kepala Sekolah Galeras Educational Institution membenarkan adanya 28 siswi yang dirawat di rumah sakit akibat rasa cemas yang luar biasa. Hanya saja dia menolak informasi yang mengatakan puluhan siswi itu alami serangan panik karena bermain Ouija Board.

"Banyak informasi yang beredar justru sama sekali tidak membantu. Informasi itu malah bikin bingung dan mengganggu suasana sekolah," ujar Hugo Torres.



Ketakutan Setengah Mati setelah Main Jailangkung, 28 Anak Gadis Dirawat di Rumah Sakit


Dia melanjutkan saat ini pihak sekolah tengah menunggu hasil pemeriksaan rumah sakit. Pasalnya hingga kini puluhan siswi tersebut memang masih menjalani perawatan medis.

"Saya berharap warga tidak perlu untuk menambah-nambahi dengan informasi yang tidak benar," jelas Hugo Torres.

Hanya saja pernyataan Hugo Torres bertolak belakang dengan pengakuan keluarga puluhan siswi yang tengah dirawat tersebut.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Gawat! Rumah Sakit Gunakan...
Gawat! Rumah Sakit Gunakan AI untuk Diagnosis Penyakit Pasien
Spesifikasi KRI dr....
Spesifikasi KRI dr. Radjiman Wedyodiningrat-992, Kapal Rumah Sakit TNI yang Siap Dikirim ke Gaza
Arab Saudi Luncurkan...
Arab Saudi Luncurkan Robot Nour R1 untuk Melayani Pasien di RS
Mirip ATM, Arab Saudi...
Mirip ATM, Arab Saudi Operasionalkan Mesin Apotek Otomatis
10 Siswa Terpilih Sebagai...
10 Siswa Terpilih Sebagai Juara Olimpiade Hacking CTF Tingkat SMA/SMK Tahun 2023
Kuburan Angker dan Rumah...
Kuburan Angker dan Rumah Sakit Ditemukan di Bawah Laut
5 Game Mirip The Last...
5 Game Mirip The Last Of Us, Seru Banget!
Horor, Lenyap 29 Tahun...
Horor, Lenyap 29 Tahun Tiba-tiba Desa Ini Muncul Dalam Keadaan Utuh
Arogya.ai Teknologi...
Arogya.ai Teknologi Kecerdasan Buatan Game Changer untuk Layanan Kesehatan
Rekomendasi
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
10 Alasan Amerika Serikat...
10 Alasan Amerika Serikat Tawarkan Perjanjian Gencatan Senjata ke Rusia dan Ukraina
Usut Korupsi Pertamina,...
Usut Korupsi Pertamina, Kejagung Didukung Presiden
Berita Terkini
Telkomsel Prestige SkyEase...
Telkomsel Prestige SkyEase Bikin Terbang ala Sultan: Dijemput, Dimanja di Lounge, Diantar ke Pesawat
57 menit yang lalu
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
1 jam yang lalu
Siapkah Pendidik di...
Siapkah Pendidik di Indonesia Hadapi Era Kecerdasan Buatan/AI?
1 jam yang lalu
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
1 jam yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
2 jam yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
5 jam yang lalu
Infografis
Gejala HMPV pada Anak,...
Gejala HMPV pada Anak, Penyakit yang Mewabah di China
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved