Keuntungan Besar Publishers Gabung Menjadi Bagian dari BuddyKu Universe!

Jum'at, 03 Februari 2023 - 15:52 WIB
loading...
Keuntungan Besar Publishers...
Aplikasi BuddyKu memberikan banyak keuntungan bagi para publishers. Foto/DOK. MNC Media
A A A
JAKARTA - Saat ini masyarakat Indonesia massif menggunakan media sosial untuk mendapatkan informasi setiap hari dan mendukung aktivitas sehari-hari khususnya pekerjaan.

BuddyKu merupakan salah satu platform yang dijadikan pilihan masyarakat untuk mencari dan berbagi informasi. Pembuatan karya yang diproduksi menjadi sebuah konten dalam berbagai bentuk seperti artikel, video dan grafis pun dibagikan oleh pengguna BuddyKu di dalamnya.

Selain digunakan oleh pengguna untuk berbagi informasi, publishers juga dapat bergabung di BuddyKu untuk membagikan informasi. Bahkan menurut data dari Nielsen, 66 persen konsumen atau masyarakat saat ini masih mempercayai konten editorial dari media massa.

Saat ini sebanyak 185 publishers sudah bergabung di BuddyKu lho! Banyak keuntungan yang bisa publishers dapatkan dengan menjadi bagian dalam BuddyKu Universe.

Ika Febriana selaku Head of Product Development BuddyKu menjelaskan platform aplikasi BuddyKu yang merupakan produk keluaran dari MNC Group hal tersebut menjadikan BuddyKu memiliki banyak audience sehingga itu akan membantu brand awareness setiap publishers yang bergabung di BuddyKu.



Program insentif berupa monetisasi khusus untuk publishers pun diberikan oleh BuddyKu berdasarkan reach yang ada. “Publishers dapat memperlebar audience meskipun publishers ini masih baru ya. Jadi mereka mendapatkan exposure dan traffic sekaligus program monetisasi,” ujar Ika Febriana Habiba selaku Head Product Development BuddyKu.

Untuk kamu publishers yang juga ingin menjadi bagian dari BuddyKu Universe terdapat beberapa kualifikasi yang harus dipenuhi, antara lain:

1. Memiliki website resmi untuk menampilkan konten original buatan kamu

2. Menampilkan informasi kepemilikan terhadap konten dan kontributornya,
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2197 seconds (0.1#10.140)